Pemain asal Spanyol itu mengatakan timnya harus berkonsentrasi penuh untuk pertandingan melawan FC Basel di Stamford Bridge dini hari nanti.
"Ini akan menjadi pertandingan yang sulit. Jika kami tidak berpikir tentang bagaimana memenangkan pertandingan ini, segalanya akan menjadi sulit," ujar Mata.
"Kami tahu kami masih harus berjuang untuk lolos ke final. Kami mendapat hasil bagus di Swiss, tapi kami harus bermain 90 menit lagi dan yakin mereka belum menyerah." tambahnya.
DI final, pemenang dari laga ini akan menghadapi pemenang antara Benfica atau Fenerbahce yang akan bermain di waktu bersamaan. Final sendiri akan digelar di Amsterdam 15 Mei mendatang. (twg/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Champions 2 Mei 2013, 22:04

-
Tak Mau Bicara Mourinho, Juan Mata Dukung Benitez
Liga Eropa UEFA 2 Mei 2013, 18:21
-
Lima Alasan Kepulangan Mourinho Bakal Bagus Untuk Chelsea
Editorial 2 Mei 2013, 17:17
-
Kumpulan Sinyal-Sinyal Mourinho Bagi Chelsea
Editorial 2 Mei 2013, 15:10
-
Juan Mata Ingatkan Chelsea Belum Lolos ke Final
Liga Eropa UEFA 2 Mei 2013, 14:26
LATEST UPDATE
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25





















KOMENTAR