
Dengan dukungan luar biasa di Juventus Stadium, La Vecchia Signora tak mampu mencetak gol yang dibutuhkan saat menjamu Benfica di semifinal leg kedua.
"Hasil yang sulit bagi kami karena kami ingin lolos ke final dan memenangkan Liga Europa. Jelas kami layak mendapatkan yang lebih baik, tapi ketika bola tak juga masuk gawang itulah yang terjadi." ujar Llorente seperti yang dikutip dari Juventus.com.
El Rey Leone juga menyesalkan tak mampu membayar dukungan yang diberikan oleh Juventini di pertandingan tersebut.
"Saya harus berterima kasih pada pendukung kami. Mereka luar biasa, kami membutuhkan mereka. Sangat disayangkan kami tak mampu membalas mereka dengan lolos ke final." tambah mantan striker Athletic Bilbao itu.
Juventus bisa membuat pendukung mereka berpesta pekan depan dengan kemenangan atas Atalanta yang akan memberi scudetto musim ini. (jdc/dct)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Llorente: Lupakan Liga Europa, Mari Raih Scuddeto
Liga Italia 2 Mei 2014, 23:14
-
Lichtsteiner-Llorente, Duo Setengah Lusin Gol
Liga Italia 29 April 2014, 08:52
-
Conte: Kami Membuat Langkah Penting
Liga Italia 29 April 2014, 05:10
-
Highlights Serie A: Sassuolo 1-3 Juventus
Open Play 29 April 2014, 04:22
LATEST UPDATE
-
Soal Manajer Baru, Gary Neville Minta MU Tidak Coba-coba Lagi
Liga Inggris 6 Januari 2026, 13:27
-
Segera Tayang, Jadwal Live Streaming Proliga 2026 Eksklusif di Vidio
Voli 6 Januari 2026, 12:38
-
Di Balik Tudingan Amorim Sengaja Cari Gara-gara Agar Dipecat Manajemen MU
Liga Inggris 6 Januari 2026, 12:25
-
Fabio Capello: Jangan Coret Juventus dan AS Roma dari Perebutan Scudetto!
Liga Italia 6 Januari 2026, 11:53
-
Carragher dan Neville Kompak Ragukan Liam Rosenior: Penurunan Standar Chelsea?
Liga Inggris 6 Januari 2026, 11:19
-
Baru Dipecat Chelsea, Enzo Maresca Merapat ke Manchester United?
Liga Inggris 6 Januari 2026, 11:14
-
Terungkap, Darren Fletcher Cuma Maksimal Seminggu Jadi Caretaker MU
Liga Inggris 6 Januari 2026, 10:53
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40























KOMENTAR