Bola.net - - Pelatih AS Roma, Luciano Spalletti mengingatkan timnya untuk tak terlena dengan kemenangan telak di leg pertama atas Villarreal saat mereka giliran menjamu lawan yang sama di Olimpico.
Sebagaimana diketahui, Giallorossi menang telak 4-0 saat melawan Villarreal di leg pertama 32 besar Liga Europa di El Madrigal. Kemenangan besar ini dinilai telah membawa Giallorossi lolos ke babak 16 besar.
Namun Spalletti tampaknya tak mau anak asuhnya besar kepala hingga akhirnya meremehkan lawan saat giliran menjadi tuan rumah di leg kedua.
"Ada kesadaran di mana itu memberitahu kami bahwa ada hasil dramatis yang telah terjadi di sepakbola," ujarnya dalam konferensi pers.
"Ingat Milan-Deportivo, yang 4-0 dan kemudian menjadi 4-1," tambahnya.
"Lalu ada permainan yang mengubah hasil half-time ke full-time, Roma sendiri telah mengalami hal seperti itu saat melawan Genoa, jadi kami harus mendekati pertandingan dengan cara yang benar," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Head-to-head: Inter Milan vs AS Roma
Liga Italia 23 Februari 2017, 16:03
-
Punya Modal Empat Gol, Roma Diharamkan Sepelekan Villarreal
Liga Eropa UEFA 23 Februari 2017, 14:47
-
Pelatih Roma Tak Mau Sebut Timnya Favorit di Liga Europa
Liga Eropa UEFA 23 Februari 2017, 14:25
-
Liga Italia 23 Februari 2017, 03:45

-
Data dan Fakta Liga Europa: AS Roma vs Villarreal
Liga Eropa UEFA 22 Februari 2017, 12:48
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
-
Dua Wajah Florian Wirtz: Tajam untuk Timnas Jerman, Meredup di Liverpool
Liga Inggris 18 November 2025, 16:39
-
Disebut Sudah Habis, Bintang MU Ini Justru Jadi Pemain yang Krusial untuk Timnas Brasil
Liga Inggris 18 November 2025, 16:08
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR