Milito terpaksa harus ditarik keluar setelah ia meringis kesakitan dan memegangi lutut kirinya. Kondisi tersebut jelas membuat Stramaccioni merasa sangat khawatir. Pasalnya.
"Sayangnya, cedera tersebut sedikit merusak malam ini. Itu adalah cedera pada anterior cruciate ligament, yang bisa merusak collateral ligament dan capsule. Ini adalah cedera serius dan benar-benar cedera baru dibandingkan dengan masalah yang ia alami sebelumnya," terang pelatih 37 tahun itu.
Selain itu, Stramaccioni juga menjelaskan bahwa cedera itu memang sangat parah dan langka. Sayangnya hal itu harus menimpa pada Milito.
"Hanya ada satu persen kemungkinan untuk mendapatkan cedera ini, namun hal itu terjadi pada Diego. Saat ini kami hanya bisa menunggu kapan ia akan menjalani operasi. Ini adalah berita buruk, karena kami begitu peduli pada dirinya baik sebagai manusia biasa maupun pemain. Saya pribadi sangat dekat dengannya dan merasa sangat sedih," ungkap Stramaccioni. (foti/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Musim Berakhir Lebih Cepat Untuk Milito
Liga Eropa UEFA 15 Februari 2013, 06:54
-
Stramaccioni Khawatirkan Kondisi Milito
Liga Eropa UEFA 15 Februari 2013, 06:05
-
Review: Dari Palacio Untuk Inter
Liga Eropa UEFA 15 Februari 2013, 05:14
-
Stramaccioni Puas Dengan Hasil Imbang
Liga Italia 21 Januari 2013, 07:34
-
Skuad Inter Hadapi Perempat Final Coppa Italia
Liga Italia 15 Januari 2013, 19:45
LATEST UPDATE
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR