Kane baru saja tampil cemerlang kala bermain di pentas Europa League saat melawan Asteras Tripolis. Ia berhasil mencetak hattrick sehingga Spurs menang dengan skor telak 5-1 di White Hart Lane.
Dengan tambahan tiga gol ini, Kane sudah mengoleksi enam gol di pentas Eropa. Vertonghen pun yakin bila suatu saat nanti Kane bisa menjadi striker kelas dunia.
"Harry adalah pemain luar biasa dan sekarang fans mulai melihat itu, tapi saya melihatnya setiap hari saat latihan. Saya sudah sering melawan dia dan dia seorang striker yang sangat, sangat sulit untuk dijaga," ucapnya kepada situs resmi klub.
"Dia bisa menjadi salah satu penyerang terbaik di dunia suatu hari nanti. Dia punya spirit yang dapat dibandingkan dengan [Cristiano] Ronaldo dan dia bekerja setiap hari. Dia seorang profesional top, saya suka bekerja dengan dia dan semoga suatu hari dia dapat membuat debutnya mungkin di skuad Inggris, karena saya pikir dia sudah menjadi salah satu yang terbaik." (gl/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Vertonghen: Kane Punya Spirit Ronaldo
Liga Eropa UEFA 24 Oktober 2014, 18:49
-
Highlights UEL: Tottenham Hotspur 5-1 Asteras Tripolis
Open Play 24 Oktober 2014, 05:59
-
Video: Gol Rabona Jarak Jauh Lamela
Open Play 24 Oktober 2014, 05:22
-
Podolski Haram 'Berkhianat' Gabung Spurs
Liga Inggris 21 Oktober 2014, 13:31
-
Podoslki Cemooh Rumor Transfernya ke Tottenham
Liga Inggris 21 Oktober 2014, 02:12
LATEST UPDATE
-
Sebut Wasit Mafia, Fabio Capello Buru-buru Beri Klarifikasi Penting
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:13
-
Persik vs Persib Bandung: Dewangga Kecewa Maung Bandung Tertahan di Kediri
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 13:42
-
Soal Manajer Baru, Gary Neville Minta MU Tidak Coba-coba Lagi
Liga Inggris 6 Januari 2026, 13:27
-
Segera Tayang, Jadwal Live Streaming Proliga 2026 Eksklusif di Vidio
Voli 6 Januari 2026, 12:38
-
Di Balik Tudingan Amorim Sengaja Cari Gara-gara Agar Dipecat Manajemen MU
Liga Inggris 6 Januari 2026, 12:25
-
Fabio Capello: Jangan Coret Juventus dan AS Roma dari Perebutan Scudetto!
Liga Italia 6 Januari 2026, 11:53
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40

























KOMENTAR