Bola.net - - Cristian Zapata mengaku dirinya senang bisa kembali merumput membela AC Milan saat menjamu Ludogorets Razgrad (1-0) pada babak 32 besar Liga Europa, Jumat (23/2) dini hari WIB.
Pada laga tersebut, Zapata bermain penuh selama 90 menit. Berduet dengan Alessio Romagnoli di jantung pertahanan Milan.
Sebelumnya Zapata sempat dicadangkan cukup lama karena cedera yang tak kunjung sembuh. Dia pun mengatakan AC Milan mampu bermain apik karena mengikuti instruksi pelatih Gennaro Gattuso.
"Sudah lama sejak terakhir kali saya bermain. Saya benar-benar ingin kembali ke lapangan," ujarnya di situs resmi AC Milan.
"Kami bermain sesuai instruksi pelatih. Saya sangat senang dengan kemenangan ini dan karena kami berhasil menjaga gawang tidak kebobolan."
Dia menambahkan, AC Milan saat ini sedang dalam performa terbaiknya dan siap melaju sejauh mungkin di Liga Europa.
"Seluruh tim bermain bagus. Kami sedang dalam kondisi terbaik kami dan kami akan memanfaatkan itu. Kami ada di jalur yang benar dan kami harus terus seperti ini," tutupnya.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Milan Ingin San Siro Penuh Saat Jumpa Arsenal
Liga Eropa UEFA 23 Februari 2018, 22:37 -
Lawan Arsenal, Undian Menyenangkan Bagi AC Milan
Liga Eropa UEFA 23 Februari 2018, 21:06 -
Arsenal Jumpa Milan, Ini Hasil Drawing 16 Besar Liga Europa
Liga Eropa UEFA 23 Februari 2018, 19:32 -
Data dan Fakta Serie A: AS Roma vs AC Milan
Liga Italia 23 Februari 2018, 17:13 -
Prediksi AS Roma vs AC Milan 26 Februari 2018
Liga Italia 23 Februari 2018, 17:12
LATEST UPDATE
-
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR