Bola.net - Sebuah kejadian unik muncul dalam pertandingan antara Figueirense menghadapi Palmeiras dalam Campeonato Brasilero Serie B akhir pekan lalu.
Adilson Batista, pelatih Figueirense, menginstruksikan seorang pemainnya untuk berbaring di belakang pagar betis ketika menghadapi sebuah kondisi tendangan bebas. Hal ini dimaksudkan untuk menutup celah yang muncul ketika pagar betis yang sesungguhnya melompat untuk mengantisipasi bola atas.
Memang saat itu eksekutor tendangan bebas Palmeiras, Jorge Valdivia, dikenal sebagai jagoan freekick yang beberapa kali mencetak gol dengan mengincar celah di bawah kaki pagar betis lawan.
Pada akhirnya, pemain yang berfungsi sebagai 'polisi tidur' tersebut memang tidak jadi berguna karena Valdivia mengeksekusi bola ke arah atas dan membentur pagar betis Figueirense.
Meskipun demikian, adanya inovasi baru dalam taktik pagar betis tersebut tentu tetap unik dan terasa lucu jika disaksikan ulang. Pertandingan tersebut akhirnya berakhir dengan skor 3-2 bagi Palmeiras, Valdivia mencetak gol penentu kemenangan di menit ke '88.
Berikut adalah video kejadian unik tersebut.
Adilson Batista, pelatih Figueirense, menginstruksikan seorang pemainnya untuk berbaring di belakang pagar betis ketika menghadapi sebuah kondisi tendangan bebas. Hal ini dimaksudkan untuk menutup celah yang muncul ketika pagar betis yang sesungguhnya melompat untuk mengantisipasi bola atas.
Memang saat itu eksekutor tendangan bebas Palmeiras, Jorge Valdivia, dikenal sebagai jagoan freekick yang beberapa kali mencetak gol dengan mengincar celah di bawah kaki pagar betis lawan.
Pada akhirnya, pemain yang berfungsi sebagai 'polisi tidur' tersebut memang tidak jadi berguna karena Valdivia mengeksekusi bola ke arah atas dan membentur pagar betis Figueirense.
Meskipun demikian, adanya inovasi baru dalam taktik pagar betis tersebut tentu tetap unik dan terasa lucu jika disaksikan ulang. Pertandingan tersebut akhirnya berakhir dengan skor 3-2 bagi Palmeiras, Valdivia mencetak gol penentu kemenangan di menit ke '88.
Berikut adalah video kejadian unik tersebut.
[initial]
(yt/dt/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Unik, Pemain Brasil Jadi Pagar Betis Sambil Tiduran
Video Unik 24 Juli 2013, 15:50 -
Pemain Palmeiras Dihajar Fansnya Sendiri
Bolatainment 8 Maret 2013, 10:00 -
Video: Trik Baru Neymar Meroket di Youtube
Open Play 7 Desember 2012, 10:52 -
Ketika Tukar Kaos Tak Berjalan Mulus
Open Play 19 Juni 2012, 19:00
LATEST UPDATE
-
Cukai Rokok Bikin Puluhan Ribu Orang Kena PHK, Menkeu Akhirnya Ambil Keputusan Ini
News 4 Oktober 2025, 14:30 -
Inter Kehilangan Thuram, Ancaman Cremonese di Depan Mata
Liga Italia 4 Oktober 2025, 13:55 -
Ryan Gravenberch Siap Antar Liverpool Bangkit di Stamford Bridge
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 11:47 -
Real Madrid Disebut-sebut dalam Lagu di Album Baru Taylor Swift, Ada Apa Nih?
Bolatainment 4 Oktober 2025, 11:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR