Hal tersebut diungkap oleh Mascherano usai negaranya mencatat kemenangan 7-0 atas Bolivia di laga uji coba yang digelar di Amerika Serikat pekan lalu.
"Barcelona dibentuk sedemikian rupa sehingga Leo bisa bergerak bebas dari satu sisi ke sisi lain. Kami juga memiliki pemain seperti Jordi Alba dan Neymar yang bisa memberikan keseimbangan di sisi lain," tutur Mascherano pada ESPN.
"Memiliki pemain seperti Messi, kami harus bisa memanfaatkannya dengan baik dan memberinya kebebasan. Kami harus terus meningkatkan penampilan. Pergerakan kami harus diselaraskan dengan pergerakannya. Messi adalah pemain komplit. Sepakbola adalah tentang mengenal rekan Anda dan kami punya banyak sosok cerdas untuk melakukan itu," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barca Resmi Umumkan Kondisi Cedera Claudio Bravo
Liga Spanyol 8 September 2015, 21:52
-
La Liga Bukan Lagi Milik Barca & Madrid
Liga Spanyol 8 September 2015, 21:51
-
Del Bosque: Pique Spesial dan Kita Harus Membelanya
Piala Eropa 8 September 2015, 21:28
-
Pogba Tak Pernah Termotivasi Untuk Tinggalkan Juventus
Liga Italia 8 September 2015, 17:41
-
Mencengangkan! Cara Messi Ubah Wajah Sepakbola
Liga Spanyol 8 September 2015, 15:41
LATEST UPDATE
-
Drama Penalti di Basra: Irak Kalahkan Uni Emirat Arab 2-1, Jaga Asa ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia 19 November 2025, 09:16
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR