Bola.net - - Pelatih Manchester City, Josep Guardiola mengaku puas dengan kemenangan timnya kontra Real Madrid baru-baru ini. Guardiola menyebut hasil akhir tidaklah penting baginya, karena baginya yang terpenting adalah bagaimana semangat anak asuhnya pada laga tadi..
The Citizens sendiri sukses memenangkan pertandingan kedua mereka di ajang ICC 2017. Anak asuh Josep Guardiola itu sukses menghajar juara bertahan Liga Champions, Real Madrid dengan skor telah 4-1.
Empat gol City dicetak oleh Nicolas Otamendi, Raheem Sterling, John Stones dan Brahim Diaz. Sedangkan kubu El Real hanya mampu membalas menjelang akhir laga melalui gol cantik Oscar Rodrigues.
Manchester City
Guardiola sendiri puas dengan performa yang ditunjukan anak asuhnya pada laga tadi. "Hasil akhir tidak begitu penting, namun bagaimana kami berjuang satu sama lain, itulah yang terpenting," buka Guardiola di website resmi Manchester City.
"Pertandingan ini hanyalah pertandingan pra musim, sama seperti pertandingan sebelumnya di mana kami kalah melawan United namun kami melakukan banyak hal yang bagus pada saat itu."
"Seperti yang sudah saya bilang, hasil akhir tidak begitu penting. Namun bagaimana kami berjuang satu sama lain itulah yang terpenting. Kami harus mulai membangun sesuatu dalam tim ini, dan pertandingan tadi hanyalah pertandingan persahabatan." tandas mantan manajer Barcelona tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Danilo: Zidane Seperti Ayah Sendiri
Liga Spanyol 27 Juli 2017, 22:29
-
Dihajar Man City, Marcelo: Hasilnya Tidak Penting!
Liga Spanyol 27 Juli 2017, 19:47
-
Stones: Kemenangan Lawan Madrid Jadi Modal Bagus
Liga Inggris 27 Juli 2017, 19:34
-
Marcelo: Madrid Siap Sambut Mbappe
Liga Spanyol 27 Juli 2017, 17:05
-
Soal Mbappe dan Bale, Ini Kata Zidane
Liga Spanyol 27 Juli 2017, 15:43
LATEST UPDATE
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR