Melawan Maroko di Old Trafford dalam pertandingan terakhir Grup D, Kamis (02/8), Spanyol hanya sanggup bermain imbang tanpa gol. Hasil ini melengkapi torehan buruk mereka di dua laga awal, kalah dari Jepang serta Honduras dengan skor yang sama, 0-1. Tersingkirnya Juan Mata dan kawan-kawan bahkan sudah dipastikan sejak laga kedua.
Maroko, yang menjadi lawan Spanyol dalam laga terakhir tersebut, juga tereliminasi setelah hanya sanggup menempati peringkat tiga dengan torehan dua poin. Sementara itu, Jepang dan Honduras melaju ke perempat final sebagai juara dan runner-up Grup D.
Kekecewaan Maroko mungkin tak sebesar Spanyol. Pasalnya, sang juara Dunia dan Eropa telah gagal mengukuhkan status mereka sebagai yang terbaik di muka bumi dengan menambahkan medali emas Olimpiade ke lemari trofinya. (fifa/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Olimpiade: Akhir Tragis Untuk Spanyol
Bola Dunia Lainnya 2 Agustus 2012, 05:01
-
Bola Dunia Lainnya 1 Agustus 2012, 20:30

-
Milla Siap Bertanggung Jawab Atas Tersingkirnya Spanyol
Bola Dunia Lainnya 31 Juli 2012, 19:59
-
Spanyol Terancam Hukuman Dari FIFA
Bola Dunia Lainnya 31 Juli 2012, 00:15
-
Highlights Olimpiade London 2012: Spanyol 0-1 Honduras
Open Play 30 Juli 2012, 11:42
LATEST UPDATE
-
Burnley vs Man Utd: Misteri Menit 61, Mengapa Bruno Fernandes Ditarik Keluar?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:44
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR