Bola.net - Penyerang naturalisasi Ezra Walian turut berpartisipasi untuk meringankan korban bencana gempa dan tsunami di Palu dan Sulawesi Tengah. Cara yang dilakukan Ezra dengan melelang sepatu bersejarahnya.
Gempa dengan kekuatan hingga 7,4 SR telah mengguncang Palu dan Sulteng beberapa waktu lalu. Gempa tersebut kemudian juga diiringi oleh gelombang tsunami. Proses evakuasi masih berjalan hingga kini dan lebih dari 1000 korban meninggal dunia.
Ezra tergerak untuk membantu korban gempa dengan melelang sepatu miliknya. Sepatu yang dilelang pemain klub RKC Waalwijk itu tergolong penting. Ezra melelang sepatu yang dia pakai di ajang Sea Games 2017 bersama Timnas Indonesia U-23.
"Saya akan melelang sepatu saya ini mulai hari ini sampai dengan tanggal 9 Oktober jam 18:00 Wib. Seluruh hasil lelang ini akan saya donasikan untuk anak-anak korban gempa dan tsunami di Palu," tulis Ezra di akun instagram miliknya.
Ezra Walian Melelang Sepatunya di ambil 5 Oktober 2018 Pkl. 15.06 WIB (c) instagram.com/ezrawalian
Ezra sendiri bukan satu-satunya pemain yang turut melakukan aksi lelang untuk membantu korban bencana gempa Palu. Selain itu, ada juga nama Sandi Sute. Gelandang Persija ini bahkan keluarganya turut menjadi korban gempa tersebut.
Nama lain, ada gelandang Timnas Indonesia U-19, Asnawi Mangkualam Bahar. Lau, ada dua pemain Arema FC, Kurniawan Kartika Ajie dan Jefri Kurniawan. Dari Liga 2, ada Aditya Putra Dewa, pemain Martapura FC, yang juga melelang jersey miliknya.
Berita Video
E-Sports menjadi salah satu olahraga yang kini sedang digandrungi di Indonesia. Hal ini tidak lepas dari sukses E-Sports di Asian Games 2018 lalu. Hendry Johtree berbagi kisah seputar masa depan E-Sports di Indonesia:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ezra Walian Lelang Sepatu Bersejarah untuk Korban Gempa Palu
Bolatainment 5 Oktober 2018, 15:07
-
Edy Rahmayadi Ikhlaskan Ezra Walian Tak Main di Asian Games 2018
Tim Nasional 1 Agustus 2018, 17:15
-
Timnas Indonesia U-23 Buka Peluang Cari Pengganti Ezra Walian
Tim Nasional 1 Agustus 2018, 07:43
-
Tak Main di Asian Games, Ezra Walian: Saya Sangat Sedih
Tim Nasional 31 Juli 2018, 18:37
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR