Dalam buku autobiografinya, Aguero bercerita jika Messi minta ia tak selingkuh setelah keduanya tak lagi sekamar saat membela timnas. Keduanya memang selalu berada di kamar yang sama sebelum laga membela timnas dalam kurun waktu 9 tahun terakhir.
Tetapi saat Messi absen berseragam Albiceleste, maka Aguero bakal ditempatkan sendirian tanpa teman satu kamar. Di sini, Aguero bercerita jika Messi penasaran dan mengirimkan pesan singkat "Kamu sekamar dengan siapa?"
Aguero kemudian membalas: "Jangan khawatir tentang itu cinta, saya sendirian." Baru kemudian Messi membalas lagi: "Jangan selingkuh dariku!"
Messi dan Aguero memang dikenal sebagai sahabat dekat. Keduanya sudah bermain bersama sejak tahun 2005 membela Timnas Argentina U-17. [initial]
Baca Bolatainment Lainnya
- Ngambek, Suarez Hentikan Sesi Wawancara Dengan The Guardian
- Sexy del El Clasico! Galeri WAGs Anyar Real Madrid vs Barcelona
- Dampingi Ronaldo, Bocah Ini Seolah Tak Percaya
- Sepatu Anyar Ronaldo Mendarat di Madrid Lewat Asteroid
- Cech Sebenarnya Jadi Seorang Kiper Karena 'Kecelakaan'
- Bingung City atau United, Ayah Ini 'Lelang' Sang Anak
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Spanyol 25 Oktober 2014, 13:13

-
Ancelotti Ungkap Cara Jinakkan Messi
Liga Spanyol 25 Oktober 2014, 12:40
-
Messi tak Bisa Tidur Dengan TV Menyala
Bolatainment 25 Oktober 2014, 11:58
-
Messi Minta Aguero Tak 'Selingkuh' Darinya
Bolatainment 25 Oktober 2014, 08:54
-
Enrique Yakin Ancelotti Cuma Bercanda Soal Messi
Liga Spanyol 25 Oktober 2014, 03:20
LATEST UPDATE
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR