Aksi-Aksi Terbaik Amine Harit

Aksi-Aksi Terbaik Amine Harit
Amine Harit saat bermain di laga Schalke melawan RB Leipzig di Veltins-Arena pada 22 Februari 2020. (c) DFL

Bola.net - Amine Harit adalah pemegang peran penting serangan Schalke. Sejauh ini, pemain asal Maroko ini bersinar dengan enam gol dan empat assist untuk The Royal Blues di musim 2019/20. Menggiring bola adalah salah satu keahliannya, sementara itu ada satu laga dimana dia menjadi primadona bagi Schalke. Inilah yang terbaik dari Amine Harit.


BERITA TERKAIT

KOMENTAR

BERIKAN KOMENTAR

LATEST UPDATE

LATEST EDITORIAL