Bola.net - Sebuah informasi beredar mengenai saga transfer Kai Havertz. Chelsea yang dirumorkan tertarik merekrut sang playmaker ternyata belum memasukkan taawaran ke Bayer Leverkusen.
Pemain berusia 21 tahun itu adalah bintang yang bersinar di skuat Die Werkself. Ia menjadi pemain yang mengatur aliran permainan Bayer Leverkusen sepanjang musim ini.
Berkat penampilannya yang istimewa itu, Havertz dirumorkan jadi rebutan banyak klub. Salah satunya adalah Chelsea yang dirumorkan sangat tertarik untuk mengamankan jasa sang playmaker.
Namun Bild melansir bahwa tim asal London Barat itu masih belum membuat pergerakan nyata untuk Havertz. Mereka diberitakan belum mengajukan tawaran untuk sang playmaker.
Simak situasi transfer Havertz selengkapnya di bawah ini.
Susun Rencana
Menurut laporan tersebut, hingga saat ini Chelsea belum menyetorkan tawaran mereka terhadap Bayer Leverkusen.
Pihak The Blues diberitakan masih menyusun rencana transfer untuk Havertz. Maklum, harga mahal yang dimiliki sang playmaker membuat mereka harus memutar otak.
Untuk itu mereka masih mematangkan proposal transfer mereka untuk mengamankan jasa sang playmaker.
Rawan Ditikung
Namun Chelsea diberitakam berpotensi kehilangan Havertz jika mereka terlalu lama untuk menyiapkan tawaran untuk sang playmaker.
Saat ini ada Manchester United dan Real Madrid yang dirumorkan tengah ambil ancang-ancang. Kedua klub itu diberitakan akan segera menego Bayer Leverkusen dalam waktu dekat.
Jadi Chelsea harus siap untuk mengajukan tawaran untuk sang playmaker jika mereka tidak mau kehilangannya.
Prioritas Transfer
Menurut pengakuan pihak Leverkusen, Havertz sudah memiliki preferensi klub berikutnya.
Sang pemuda diberitakan ingin pindah ke Spanyol di mana Real Madrid menjadi klub idaman Havertz.
(Bild)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Live Streaming Crystal Palace vs Chelsea di Mola TV
Liga Inggris 7 Juli 2020, 22:00
-
Chelsea Intip Peluang Dapatkan Sergej Milinkovic-Savic
Liga Inggris 7 Juli 2020, 19:00
-
Chelsea Ternyata Belum Tawar Kai Havertz
Bundesliga 7 Juli 2020, 18:20
-
5 Alasan Mengapa Crystal Palace Bisa Sakiti Chelsea di Selhurst Park
Liga Inggris 7 Juli 2020, 16:00
-
5 Calon Kiper Baru Chelsea Musim Depan
Editorial 7 Juli 2020, 13:49
LATEST UPDATE
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
-
Xavi Latih Manchester United? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:30
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Akhirnya! Arsenal Sepakati Kontrak Baru Bukayo Saka
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:02
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR