
Bola.net - Teka-teki mengenai siapa manajer Bayern Munchen musim depan resmi terkuak. The Bavaria resmi menunjuk Julian Nagelsmann sebagai juru taktik mereka yang baru.
Beberapa pekan yang lalu, Die Roten mendapatkan pengumuman yang mengejutkan. Karena manajer mereka, Hansi Flick mengundurkan diri dari jabatannya di musim panas nanti.
Kepergian Flick membuat Die Roten harus berburu manajer baru. Belakangan nama pelatih RB Leipzig, Julian Nagelsmann dikait-kaitkan dengan posisi yang lowong itu.
Beberapa saat yang lalu, Bayern Munchen mengonfirmasi bahwa mereka akan menjalin kerja sama dengan Nagelsmann per musim depan. "FC Bayern telah menunjuk Julian Nagelsmann untuk menjadi pelatih kepala baru kami," bunyi pernyataan resmi Bayern Munchen.
Simak detail mengenai kontrak Nagelsmann di Bayern Munchen di bawah ini.
Kontrak Nagelsmann
Di dalam pernyataan resmi itu, Bayern Munchen mengumumkan bahwa mereka sudah menjalin kesepakatan dengan Nagelsmann.
Pelatih berusia 33 tahun itu diikat dengan kontrak jangka panjang. Ia akan menangani Die Roten untuk lima tahun ke depan hingga tahun 2026.
Ia akan mulai menangani Bayern Munchen per tanggal 1 Juli 2021 mendatang.
Putus Kontrak
Dalam pernyataan resmi itu, Bayern Munchen juga mengonfirmasi bahwa mereka akan berpisah dengan Flick.
Sebelumnya Bayern ogah memuts kontrak sang pelatih. Namun sekarang mereka berubah pikiran.
Mereka bersedia memutus kontrak Flick yang seharusnya habis pada tahun 2023 mendatang di musim panas nanti.
Bayar Mahar
Menurut laporan yang beredar, Bayern Munchen harus keluar uang untuk mempekerjakan Nagelsmann.
Sang manajer kabarnya ditebus dari RB Leipzig dengan bayaran sebesar 25 juta Euro.
(FC Bayern Munchen)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Soal Jadon Sancho, Manchester United Tunggu Satu Hal Ini
Bundesliga 27 April 2021, 20:20
-
Bagaimana Rasanya Dimarahi Klopp? Ini Testimoni Gundogan
Bundesliga 27 April 2021, 19:29
-
Chelsea Kebut Transfer Niklas Sule dari Bayern Munchen
Bundesliga 27 April 2021, 18:40
-
Bos Spotify Bakal Bawa Erling Haaland ke Arsenal?
Bundesliga 27 April 2021, 16:40
-
Resmi, Julian Nagelsmann Tukangi Bayern Munchen Musim Depan
Bundesliga 27 April 2021, 16:09
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR