Keller meminta anak buahnya agar menghindari kebobolan terlebih dahulu seperti yang terjadi pada laga pertama. Karena begitu mencetak gol terlebih dahulu, The Blues akan bermain defensif dan siap membunuh tim lawan dengan serangan balik yang berbahaya.
"Hal terpenting adalah kami tidak boleh kebobolan gol cepat, konsentrasi adalah kuncinya. Jika kami kebobolan terlalu dini, Chelsea akan bermain bertahan dan memancing kami keluar, seperti yang sudah kami alami sebelumnya," ungkap pelatih asal Jerman ini.
"Schalke tidak datang sebagai tamu biasa, kami harus membawa pulang sesuatu dari sini."
Schalke dan Chelsea saat ini bersanding di puncak klasemen Grup E dengan koleksi poin enam hasil dari dua kemenangan. Siapapun yang gagal meraih angka dalam laga nanti berpotensi tergusur ke peringkat ketiga jika di saat yang sama FC Basel berhasil meraih kemenangan Steaua Bucharest.[initial]
(uefa/mri)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kontra Schalke, Willian Desak Chelsea Tampil Maksimal
Liga Champions 6 November 2013, 23:59
-
Lampard Nilai Chelsea Belum Siap Juara
Liga Inggris 6 November 2013, 20:48
-
Oscar: Menakutkan Melihat Mourinho Marah
Liga Inggris 6 November 2013, 19:00
-
Schurrle Maklumi Dampratan Mourinho
Liga Inggris 6 November 2013, 16:46
-
'Begitu Cetak Gol, Chelsea Langsung Bermain Bertahan'
Liga Champions 6 November 2013, 15:52
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR