Bola.net - - mengatakan Atletico Madrid bisa menyamai level dua tim raksasa La Liga lainnya usai disingkirkan Real Madrid di semifinal Liga Champions dini hari tadi.
Gol Saul Niguez dan Antoine Griezmann sempat membuat publik Vicente Calderon memiliki asa tinggi untuk comeback dari posisi tertinggal 0-3 secara agregat, namun gol Isco tiga menit sebelum babak pertama berakhir membuyarkan harapan itu.
Tim asuhan Diego Simeone sudah empat musim beruntun digagalkan tim rival sekota mereka di Liga Champions, termasuk dua kali di partai final.
Namun Gabi mengaku optimis dengan masa depan timnya.
Atletico Madrid
"Itu adalah apa yang minimal diinginkan oleh fans dan harus kami lakukan. Babak pertama luar biasa, namun magis dari Benzema membuat impian kami buyar. Kami takkan menyerah, saya bangga dengan tim ini," tutur Gabi di Goal International.
"Kami tidak pernah berhenti percaya. Di luar laga ini, kami terus membangun banyak hal positif, kami harus terus bekerja keras untuk bisa menyamai Real Madrid dan Barcelona."
Gabi menambahkan: "Kami memang ingin menang, namun kami menunjukkan bahwa kami punya fans terbaik di dunia. Dari awal, kami menunjukkan bahwa semua mungkin terjadi. Kami bangga dengan fans."
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zidane Tak Bisa Jelaskan Aksi Magis Benzema
Liga Champions 11 Mei 2017, 18:39
-
Ferdinand: Lini Tengah Madrid Terbaik Sejak era Xavi dan Iniesta
Liga Champions 11 Mei 2017, 17:00
-
Ferdinand: Fernando Torres Buat Barca Patah Hati
Liga Champions 11 Mei 2017, 15:20
-
McManaman: Navas Brilian, Madrid Tetap Inginkan De Gea
Liga Spanyol 11 Mei 2017, 14:00
-
'Mbappe Blunder Jika Pindah ke Madrid atau Barca'
Liga Champions 11 Mei 2017, 13:50
LATEST UPDATE
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
-
Xavi Latih Manchester United? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:30
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Akhirnya! Arsenal Sepakati Kontrak Baru Bukayo Saka
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:02
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR