Bola.net - - Antonio Conte mengatakan ia akan mengambil inspirasi dari Euro 2016 menjelang laga antara dan di leg pertama babak 16 besar Liga Champions.
Kedua tim akan bertemu di Stamford Bridge di laga yang akan dimainkan malam nanti dan banyak pihak mengunggulkan tim Catalan untuk meraih kemenangan.
Namun demikian, Conte pernah memperagakan taktik yang luar biasa bersama Italia di Euro 2016. Kala itu ia membawa Azzurri menang 2-0 atas Spanyol, yang diperkuat beberapa pemain Barca seperti Andres Iniesta dan Gerard Pique, di babak 16 besar.
Conte pun menyadari bahwa ada kemiripan antara pertandingan tersebut, dengan duel yang akan dihadapi The Blues.
"Menurut saya kami akan memulai laga sebagai underdog. Barcelona di atas kertas adalah favorit untuk lolos ke babak berikutnya," jelas Conte di FFT.
Antonio Conte
"Namun demikian untuk alasan ini, saya kira kami patut antusias untuk menghadapi tantangan yang ada. Dua laga ini akan vital untuk memahami sampai di mana level kami di kompetisi ini. Kami akan bekerja keras untuk mempersiapkan diri. Ini takkan mudah. Kami akan melawan Barcelona."
Conte menambahkan: "Ketika anda bermain di laga seperti ini, anda harus mempersiapkan semuanya. Termasuk detail kecil. Hal seperti itu sering menentukan hasil akhir."
"Kami sudah punya rencana sendiri. Sangat penting untuk menurunkan pemain yang sedang dalam performa terbaik dan kemudian memberikan usaha maksimal demi meraih kemenangan."
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Video: Latihan Kiper Top Ala Courtois
Open Play 20 Februari 2018, 22:53
-
Giroud Mengaku Frustasi Bermain di Arsenal
Liga Inggris 20 Februari 2018, 22:06
-
Lukaku Tajam ke Bawah dan Tumpul ke Atas, Ini Analisa Eks Chelsea
Liga Inggris 20 Februari 2018, 21:17
-
Faktor Uang dan Anak Bikin Giroud Pilih Chelsea
Liga Inggris 20 Februari 2018, 21:04
-
Pedro Akui Lebih Mudah Juara di Barca Ketimbang di Chelsea
Liga Champions 20 Februari 2018, 20:07
LATEST UPDATE
-
Enzo Maresca Dikabarkan Ingin Latih MU, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 3 Januari 2026, 19:03
-
Ealah! Kobbie Mainoo Ternyata Tidak Berencana Tinggalkan Manchester United
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:52
-
Ruben Amorim Faktor Ini Bisa Buat MU Ketar-ketir di Kandang Leeds United!
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:43
-
Prediksi Lazio vs Napoli 4 Januari 2026
Liga Italia 3 Januari 2026, 18:30
-
Terungkap, MU Tutup Pintu 'Balikan' dengan James Garner
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:21
-
Manchester United Percepat Proses Transfer Carlos Baleba?
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:06
-
Prediksi Aston Villa vs Nottingham Forest 3 Januari 2026
Liga Inggris 3 Januari 2026, 17:54
-
Prediksi BRI Super League: Malut United vs PSBS Biak 4 Januari 2026
Bola Indonesia 3 Januari 2026, 17:45
-
Prediksi Wolves vs West Ham 3 Januari 2026
Liga Inggris 3 Januari 2026, 17:15
-
Daftar Pembalap Indonesia yang Berlaga di Idemitsu Moto4 Asia Cup 2026
Otomotif 3 Januari 2026, 17:01
-
Jadwal Lengkap Idemitsu Moto4 Asia Cup 2026
Otomotif 3 Januari 2026, 17:01
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43

























KOMENTAR