
Bola.net - Tiga partai play-off Liga Champions digelar serentak pada Rabu (25/8/2021) dini hari WIB. Tiga tim pun kini sudah dipastikan lolos ke babak penyisihan grup musim 2021/22 ini.
Satu tim yang memastikan kelolosan ke putaran grup adalah raksasa Portugal, Benfica. Hasil 0-0 di leg kedua sudah cukup membawa Benfica menyingkirkan PSV Eindhoven berkat kemenangan agregat 2-1.
Sementara itu, Young Boys lolos ke putaran grup usai mengalahkan Ferencfaros dengan skor ketat 3-2 di partai leg kedua, sehingga menang agregat 6-4.
Satu lagi tim yang berhasil mendapat satu tempat di putaran grup Liga Champions musim ini adalah Malmo FF. Tim asal Swedia itu tetap lolos dengan agregat 3-2 meski kalah 1-2 dari Ludogorets di leg kedua.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Hasil Liga Champions
Rabu, 25 Agustus 2021
- Ferencvaros 2 - 3 Young Boys (Agg. 4-6)
- Ludogorets Razgrad 2 - 1 Malmo (Agg. 2-3)
- PSV Eindhoven 0 - 0 Benfica (Agg. 1-2)
Jadwal Play-Off Liga Champions
Kamis, 26 Agustus 2021
- 02:00 WIB - Brondby vs FC Salzburg
- 02:00 WIB - Dinamo Zagreb vs FC Sheriff
- 02:00 WIB - Shakhtar Donetsk vs Monaco
Proses drawing babak penyisihan grup Liga Champions 2021/22 sendiri bakal digelar pada Kamis (26/8/2021) malam WIB besok.
Sumber: UEFA
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSG Beli Leo Messi tapi Kehilangan Mbappe, Apakah layak?
Liga Champions 25 Agustus 2021, 10:15
-
Hasil Liga Champions: Tiga Tim Pastikan Lolos ke Penyisihan Grup, Siapa Saja?
Liga Champions 25 Agustus 2021, 05:15
-
Wah, Henry Berharap Mbappe Tolak Madrid dan Liverpool
Liga Champions 24 Agustus 2021, 22:58
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
-
Arteta Kecewa tapi Bangga: Arsenal Perlebar Jarak Jadi 6 Poin Meski Imbang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:36
-
Catatan Menarik Arsenal vs Liverpool: The Reds Jadi Batu Sandungan The Gunners
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:34
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:21
-
AC Milan dan Pelajaran Mahal Tentang Kedewasaan
Liga Italia 9 Januari 2026, 08:55
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 9 Januari 2026, 08:50
-
Kapan El Clasico di Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:37
-
Jadwal Barca vs Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:07
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25

























KOMENTAR