
Bola.net - Tiga partai play-off Liga Champions digelar serentak pada Rabu (25/8/2021) dini hari WIB. Tiga tim pun kini sudah dipastikan lolos ke babak penyisihan grup musim 2021/22 ini.
Satu tim yang memastikan kelolosan ke putaran grup adalah raksasa Portugal, Benfica. Hasil 0-0 di leg kedua sudah cukup membawa Benfica menyingkirkan PSV Eindhoven berkat kemenangan agregat 2-1.
Sementara itu, Young Boys lolos ke putaran grup usai mengalahkan Ferencfaros dengan skor ketat 3-2 di partai leg kedua, sehingga menang agregat 6-4.
Satu lagi tim yang berhasil mendapat satu tempat di putaran grup Liga Champions musim ini adalah Malmo FF. Tim asal Swedia itu tetap lolos dengan agregat 3-2 meski kalah 1-2 dari Ludogorets di leg kedua.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Hasil Liga Champions
Rabu, 25 Agustus 2021
- Ferencvaros 2 - 3 Young Boys (Agg. 4-6)
- Ludogorets Razgrad 2 - 1 Malmo (Agg. 2-3)
- PSV Eindhoven 0 - 0 Benfica (Agg. 1-2)
Jadwal Play-Off Liga Champions
Kamis, 26 Agustus 2021
- 02:00 WIB - Brondby vs FC Salzburg
- 02:00 WIB - Dinamo Zagreb vs FC Sheriff
- 02:00 WIB - Shakhtar Donetsk vs Monaco
Proses drawing babak penyisihan grup Liga Champions 2021/22 sendiri bakal digelar pada Kamis (26/8/2021) malam WIB besok.
Sumber: UEFA
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSG Beli Leo Messi tapi Kehilangan Mbappe, Apakah layak?
Liga Champions 25 Agustus 2021, 10:15
-
Hasil Liga Champions: Tiga Tim Pastikan Lolos ke Penyisihan Grup, Siapa Saja?
Liga Champions 25 Agustus 2021, 05:15
-
Wah, Henry Berharap Mbappe Tolak Madrid dan Liverpool
Liga Champions 24 Agustus 2021, 22:58
LATEST UPDATE
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal Siap Hadapi El Clasico
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:33
-
5 Pertanyaan yang Harus Dijawab Ole Gunnar Solskjaer dalam Wawancara Manajer Man Utd
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:00
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
-
Rekor Sempurna Hansi Flick di Final Jadi Ancaman Real Madrid
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 22:38
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR