Hal tersebut diungkapkannya dalam konferensi pers jelang dilangsungkannya laga antara Barca versus Ajax di grup F Liga Champions di Camp Nou.
Banyak orang menggemari dan mengidolakan Messi, dan juga Barca. Namun, pemain berusia 21 tahun asal Belanda ini berkata sebaliknya. Bahkan, ia mengaku tak akan bertukar jersey dengan pemain terbaik dunia asal Argentina tersebut.
"Jika Messi tak meminta jersey saya, saya tak akan meminta miliknya. Dia memang pesepakbola yang hebat, namun dia bukan pemain panutan bagi saya," ketusnya di hadapan para reporter.
"Dan Barcelona juga bukan salah satu klub favorit saya. Ajax selalu nomor satu bagi saya," tegasnya. [initial]
Baca Juga:
- De Boer Minta Messi Patuhi Enrique
- Enrique Jelaskan Penolakan Pergantian Messi
- Platini Ingin Ballon d'Or Diberikan Kepada Pemain Jerman
- Suarez: Messi Lebih Baik Daripada Ronaldo
- Turan: Atletico Tak Punya Ronaldo Atau Messi
- Versi Lain Cerita 'Messi Ogah Diganti'
- Messi: Saya Tak Pikirkan Rekor
- Video: Aksi Kontrol Bola Memikat Lionel Messi Versus Eibar
- Bartomeu Tak Yakin Ada Yang Mampu Kejar Rekor Messi
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jamu Ajax, Barca Minus Busquets
Liga Champions 21 Oktober 2014, 22:39
-
Pique: Suarez Bisa Beri Dimensi Berbeda
Liga Spanyol 21 Oktober 2014, 19:17
-
Iniesta: Barca Wajib Kalahkan Ajax Amsterdam
Liga Champions 21 Oktober 2014, 18:50
-
Iniesta: Hadapi Ajax, Barca di Bawah Tekanan
Liga Champions 21 Oktober 2014, 12:03
-
100 Laga di Eropa, Iniesta Ingin Terus Berjuang
Liga Champions 21 Oktober 2014, 11:59
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR