Karenanya, Klopp cukup heran mengapa Arsenal bisa sampai mengalami kekeringan gelar dalam sekitar delapan tahun terakhir. Deretan gelar justru banyak didapat Chelsea yang menggunakan gaya bermain berbeda.
"Ketika saya melihat Arsenal dalam sekitar 10 tahun terakhir, mereka menunjukkan gaya sepakbola yang nyaris sempurna. Kita semua tahu mereka tidak mendapatkan trofi. Orang-orang Inggris mengatakan mereka suka Arsenal tapi juga mewajibkannya memenangkan sesuatu. Yang menang justru Chelsea dengan gaya sepakbola yang berbeda," urai Klopp.
Meski memuji kinerja Arsenal dan Wenger, Klopp mengaku tak tertarik untuk mencontohnya di Borussia Dortmund. Ia merasa dirinya cukup berbeda dari Wenger.
"Arsene Wenger memiliki filosofi sepakbola indah. Saya menyukainya tapi saya tak bisa melakukannya karena saya adalah orang yang berbeda. Anda mungkin menganggap tim kami memiliki banyak kesamaan; saya sendiri berharap demikian dalam beberapa momen. Tapi kami jelas memiliki perbedaan besar," imbuhnya. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lawan Schalke, Mourinho Rombak Skuad Chelsea
Liga Champions 4 November 2013, 22:32
-
Puasa Gelar Arsenal Bikin Klopp Heran
Liga Champions 4 November 2013, 19:50
-
Chelsea Beri Mourinho Lampu Hijau Berburu Striker
Liga Inggris 4 November 2013, 18:29
-
Tak Puas, Chelsea Siap Tambah Amunisi di Lini Depan
Liga Inggris 4 November 2013, 15:54
-
Willian Akui Lambat Beradaptasi di Chelsea
Liga Inggris 4 November 2013, 14:15
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR