Bola.net - - Winger Bayern Munchen, Arjen , meminta adanya peningkatan performa dari klubnya, usai mereka terus menunjukkan penampilan kurang meyakinkan di awal musim, menyusul laga Liga Champions melawan Anderlecht.
Gol dari Robert Lewandowski, Thiago Alcantara, dan Joshua Kimmich memastikan kemenangan Die Roten atas tim Belgia, yang hanya bermain dengan 10 orang sejak awal-awal pertandingan.
Namun Bayern, yang pekan lalu kalah 0-2 dari Hoffenheim, sama sekali tak menunjukkan performa apik di Allianz Arena.
Robben berkeras bahwa timnya tak boleh berpuas diri meski mereka baru meraih kemenangan telak 3-0.
Arjen Robben
"Kami harus lebih banyak bicara di atas lapangan. Tidak ada tempo atau ritme. Kami harus menunjukkan lebih dari ini agar bisa mencetak gol. Tanpa mengurangi rasa hormat, dengan adanya kartu merah kami harusnya bisa mendominasi mereka di semua lini," tutur Robben menurut Sky Sports.
Komentar senada juga dibuat oleh Carlo Ancelotti, yang mengkritik Franck Ribery karena tampak kesal setelah ditarik keluar lapangan.
"Saya mengharap kami menang dan kami melakukannya. Itu bukan performa top, namun ini yang kami butuhkan. Saya puas, namun para gelandang harus menunjukkan timing yang tepat," tuturnya.
"Ribery sudah mendapat kartu kuning dan dia butuh istirahat. Saya tidak menariknya karena performanya. Tanya saja dia, apa maksud dari reaksinya itu."
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool Disarankan Jadikan Kekalahan Lawan City Sebagai Pelecut Motivasi Lawan Sevilla
Liga Champions 13 September 2017, 22:17
-
Untuk Laga Lawan Sevilla, Coutinho Diprediksi Cuma Jadi Cadangan
Liga Champions 13 September 2017, 21:49
-
Gara-gara Kritik MU, Mourinho Malah Dapat Sindiran dari Playstation
Bolatainment 13 September 2017, 21:20
-
Mourinho: Liga Champions Hanya Pemanasan Bagi Barca Dkk
Liga Champions 13 September 2017, 21:03
-
Eks MU: Hadirnya Ibra Buat Setan Merah Kian Kuat
Liga Champions 13 September 2017, 20:28
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR