Menurut Scholes, penyebab utama kekalahan City adalah karena Manuel Pellegrini tidak memberikan pengawalan khusus terhadap gelandang Barca, Sergio Busquets. Akibatnya Busquets bisa leluasa membangun serangan sejak dini.
"Anda tak bisa bermain menghadapi Barca dengan dua striker statis seperti yang ditunjukkan oleh Manchester City. Saya tak percaya Pellegrini membiarkan Sergio Aguero dan Edin Dzeko tidak turun ke tengah membantu pertahanan saat kehilangan bola," ungkap Scholes seperti dilansir London Evening Standard.
"Busquets adalah motor serangan Barcelona, dia mendistribusikan bola ke depan untuk kemudian diolah oleh Andres Iniesta dan Ivan Rakitic. Dari situ peluang bisa tercipta oleh trio striker mereka. Menghadapi Barca, anda seharusnya menempatkan satu pemain khusus untuk mengawal Busquets. Jika saya menjadi Pellegrini, saya akan menugaskan David Silva berdiri di belakang Sergio Aguero untuk menghadapi Busquets."[initial]
Baca Juga
- Zabaleta: Menang di Camp Nou Bukan Hal Mustahil
- Bony: Nasri Menyuruh Saya Tetap Diam
- Dzeko: Barca Bukan Tim Yang Lebih Baik Dari City
- Mascherano: Aguero Tak Bisa Dibandingkan Dengan Messi
- Zabaleta: Pellegrini Tak Sekalem Yang Terlihat
- Nasri: Semoga Chelsea Segera Dapat Hasil Buruk
- Lampard: City Sulit Pertahankan Gelar Juara
- Riset: Jumlah Fans Man City Sedunia Berkembang Pesat, MU Malah Turun
- Demichelis Tegaskan Dirinya Tak Tergantikan di City
- Quinn: Zabaleta Bek Kanan Terbaik Dalam Sejarah Premier League
- Punya Tradisi Jago Tikung, Nasri Optimis City Juara
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zabaleta Fokus Persiapan Menghadapi Liverpool
Liga Inggris 27 Februari 2015, 23:32
-
Zabaleta Incar Kemenangan di Anfield
Liga Inggris 27 Februari 2015, 23:12
-
Mignolet: Lupakan Besiktas, Fokus City
Liga Inggris 27 Februari 2015, 22:22
-
Ini Rencana Singkat Manchester City Untuk Kalahkan Liverpool
Liga Inggris 27 Februari 2015, 21:07
-
Scholes Sebut City Kalah Dari Barca Karena Busquets
Liga Champions 27 Februari 2015, 20:15
LATEST UPDATE
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
-
Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala Asia Futsal 2026
Tim Nasional 7 Januari 2026, 17:50
-
Live Streaming Napoli vs Verona - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 17:30
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR