Awal musim ini, Manchester City memang terlambat panas memulai kompetisi. Di kompetisi domestik, City tertinggal enam poin dari Chelsea, sementara di Liga Champions mereka hanya menempati posisi ketiga dan belum meraih kemenangan.
Meski begitu, Yaya Toure mengaku sangat yakin bahwa City mampu untuk bersaing berebut gelar di dua kompetisi itu.
"Kami tahu itu selalu sulit untuk memenangi keduanya. Premier League sangat sulit dan memakan banyak energi anda. Liga Champions, anda akan bermain melawan tim yang lebih pandai karena ini kompetisi para pemenang di Eropa," ujarnya.
"Bagi kami skenario yang sempurna adalah melaju di dua kompetisi itu, tapi kami tahu itu akan sulit. Namun kami akan mencoba melakukannya," tandasnya.[initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pellegrini Anggap Lawan CSKA Bukan Penentuan Nasib City
Liga Champions 4 November 2014, 23:34
-
Galeri: Persiapan Manchester City Ladeni CSKA Moscow
Open Play 4 November 2014, 21:55
-
Pellegrini Yakin Man City Bisa Juara Liga Champions
Liga Champions 4 November 2014, 21:36
-
Cedera Betis, Kolarov Absen Selama Satu Bulan
Liga Champions 4 November 2014, 21:00
-
Toure: City Bisa Menangi Liga Champions dan Premier League
Liga Champions 4 November 2014, 20:15
LATEST UPDATE
-
Simak Jadwal Serie A 2025/26 Pekan ke-12, Tayang di Vidio
Liga Italia 20 November 2025, 12:01
-
MU Digosipkan ingin Angkut Bintang Borussia Dortmund, Ini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 20 November 2025, 11:44
-
Andre Onana Bukan Kiper Jelek, Tapi Memang Tidak Cocok untuk MU
Liga Inggris 20 November 2025, 11:27
-
Refleksi Satu Tahun Ruben Amorim di Manchester United: Sulit, tapi Saya Belajar Banyak!
Liga Inggris 20 November 2025, 11:15
-
Mengapa Yamaha Ngebet Pindah ke Mesin V4 di MotoGP 2026? Ini Bedanya dengan Mesin Inline-4
Otomotif 20 November 2025, 11:14
-
Sempurna untuk Taktik Amorim, MU Bakal Bajak Pemain AC Milan Ini?
Liga Inggris 20 November 2025, 11:00
-
Lagi, Ruben Amorim Tegaskan Skema 3 Bek Bukan Masalah untuk Manchester United
Liga Inggris 20 November 2025, 10:48
-
Konflik Internal Memanas, Napoli Siap Depak Antonio Conte Demi Xavi Hernandez?
Liga Italia 20 November 2025, 10:29
-
Liverpool Bisa Bernafas Lega! MU Tidak Ikut Kejar Antoine Semenyo
Liga Inggris 20 November 2025, 10:26
LATEST EDITORIAL
-
Starting XI Bintang Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Ada Szoboszlai, Mbeumo, dan Lainnya
Editorial 19 November 2025, 22:13
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37


























KOMENTAR