Bola.net - Setelah hingar bingar Piala Dunia 2014 usai, kini giliran Premier League yang menghibur publik sepakbola dunia. Genderang perang tim-tim Premier League telah ditabuh.
Kejutan langsung tersaji di laga pembuka. Manchester United yang kini dilatih Louis van Gaal mengalami kekalahan atas Swansea City di Old Trafford. Dan pekan pertama Premier League ditutup dengan kemenangan meyakinkan Chelsea di kandang tim promosi Burnley.
Banyak pemain yang tampil bagus pada pekan pertama. Sebut saja kiper Hugo Lloris bersama Tottenham , Edin Dzeko bersama Manchester City, Raheem Sterling bersama dan juga Cesc Fabregas yang bersinar di laga perdana .
Lantas, siapa saja pemain yang bersinar di Premier League matchday 1? Berikut Premier League Team of the Weekn dalam formasi 4-3-3. (bola/dzi)
GK: Hugo Lloris (Tottenham)

LB: Aleksandar Kolarov (ManCity)

CB: Ron Vlaar (Aston Villa)

CB:Eric Dier (Tottenham Hotspur)

RB: Gael Clichy (ManCity)

CM: Cesc Fabregas (Chelsea)

CM: Gylfi Sigurdsson (Swansea)

CM: David Silva (Man City)

ST: Raheem Sterling (Liverpool)

ST: Saido Berahino (West Bromwich)

CF: Edin Dzeko (Man City)

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Courtois Segera Teken Kontrak Jangka Panjang
Liga Inggris 19 Agustus 2014, 23:32
-
Bosnich: Mourinho Pertahankan Cech dan Courtois Demi Trofi
Liga Inggris 19 Agustus 2014, 23:21
-
Schurrle Terpukau Kualitas Fabregas
Liga Inggris 19 Agustus 2014, 23:16
-
Tergusur Courtois, Bosnich Tetap Anggap Cech Kiper Terbaik Dunia
Liga Inggris 19 Agustus 2014, 22:50
-
Schurrle: Debut Costa di Chelsea Sempurna
Liga Inggris 19 Agustus 2014, 22:43
LATEST UPDATE
-
Burnley vs Man Utd: Misteri Menit 61, Mengapa Bruno Fernandes Ditarik Keluar?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:44
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR