
Bola.net - - Bomber Persebaya Surabaya, Amido Balde buka suara terkait paceklik gol yang dialaminya pada dua pertandingan terakhir Piala Presiden 2019 yang disiarkan Indoesiar. Balde menganggap hal itu wajar dalam dunia sepak bola.
Bahkan mantan penyerang Glasgow Celtic ini menyinggung mega bintang Barcelona dan Juventus, Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo untuk menggambarkan situasi yang dialaminya.
"Sepak bola seperti itu, Messi dan Ronaldo kadang mencetak gol, kadang tidak," kata Amido Balde usai fitness di salah satu pusat kebugaran di Surabaya, Selasa (19/03) sore.
Namun, pemain yang pernah berkarir di Sporting CP ini menegaskan bahwa dirinya tetap ingin mencetak gol agar bisa membantu tim. Karena kemenangan menjadi prioritas utamanya.
"Saya fokus untuk membantu tim, itu bagus untuk saya maupun untuk tim saya," tegas pemain Timnas Guinea-Bissau tersebut.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters
Fokus ke Laga Berikut
Kendati demikian, Balde mengaku sudah melupakan dua pertandingan sebelumnya. Ia lebih fokus untuk mempersiapkan diri menyambut pertandingan berikutnya, karena lawan yang dihadapi cukup berat.
"Kita bermain dengan tim yang tidak mudah, mereka memiliki pemain yang bagus," mantan rekan setim Virgil Van Dijk ini menambahkan.
"Sekarang, kita butuh banyak bekerja untuk memenangkan pertandingan," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Alami Paceklik Gol, Bomber Persebaya Singgung Ronaldo dan Messi
Bola Indonesia 19 Maret 2019, 22:59 -
Inter Milan Obral Mauro Icardi?
Liga Italia 19 Maret 2019, 19:00 -
Christian Eriksen Jadi Prioritas Transfer Juventus
Liga Italia 19 Maret 2019, 18:40 -
Juve Dituding Memakai Doping Saat Juara UCL 1996
Liga Champions 19 Maret 2019, 18:24 -
Singkirkan Duo Manchester, Juventus Terdepan Dapatkan Tanguy Ndombele
Liga Italia 19 Maret 2019, 18:20
LATEST UPDATE
-
Amorim Tegaskan Formasi Tiga Bek Bukan Biang Kerok Hasil Buruk Manchester United
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 06:30 -
Diterpa Kritik Tajam, Amorim Pilih Bertahan dan Pasrahkan Nasibnya ke Dewan MU
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:59 -
Usai Rabiot, AC Milan Incar Eks Juventus Lainnya untuk Reuni dengan Allegri
Liga Italia 4 Oktober 2025, 05:32 -
Bayern Coba Goda Jurrien Timber, Begini Respon Arsenal
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:06 -
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR