Bola.net - - Penjaga gawang Persebaya Surabaya, Alfonsius Kelvan meminta agar Bonek tidak membalas perlakuan oknum Aremania kepada penggawa Green Force pada pertandingan pekan ke-24 Gojek Liga 1 bersama Bukalapak, Sabtu (06/10) kemarin.
Seperti diketahui, pemain Persebaya mendapat perlakuan kurang elok dari oknum suporter Arema FC, atau yang biasa disebut Aremania. Mulai penyerangan terhadap pemain saat pemanasan hingga pelemparan botol ke arah pemain usai pertandingan.
"Jadi saya minta sama Bonek jangan ditiru, kita gak perlu balas mereka di sini, jadi kita harus lebih tenang, kita harus lebih dewasa," kata Alfon.
"Kita tunjukkan aja lah di sini, jika mereka datang ke Gelora Bung Tomo, bermain lawan Persebaya kita sambut aja dengan baik, kita welcome aja dengan mereka," sambungnya.
Mantan pemain Persiba Balikpapan ini, menambahkan, rivalitas tidak dilarang dalam dunia sepak bola. Namun menurutnya tidak boleh sampai melakukan provokasi atau tindakan yang menjurus anarkis.
"Biar saja mereka mau rasis bagaimana terserah mereka, dari kita sendiri kita tunjukkan Bonek sudah berubah," tegasnya.
Alfon pun yakin jika para suporter senior bisa memberikan contoh yang baik. Maka suporter yang usianya lebih muda akan bersikap baik pula.
Berita Video
Berikut ini adalah cuplikan kesuksesan Sapto Yogo Purnomo yang memberikan medali emas kelima bagi Indonesia di ajang Asian Para Games 2018.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persebaya Berencana Pulangkan Irfan Jaya
Bola Indonesia 9 Oktober 2018, 23:24
-
Persebaya Waspadai Tren Positif Borneo FC
Bola Indonesia 9 Oktober 2018, 20:17
-
Cedera Lutut, David da Silva Diizinkan Tak Ikut Latihan
Bola Indonesia 9 Oktober 2018, 20:10
-
Persebaya Siapkan M. Irvan sebagai Pengganti Abu Rizal
Bola Indonesia 9 Oktober 2018, 19:31
-
Terkena Akumulasi, Abu Rizal Absen Lawan Borneo FC
Bola Indonesia 9 Oktober 2018, 19:25
LATEST UPDATE
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR