Jarak Arema dengan Madura United sebagai pemuncak klasemen, hanya terpaut satu angka. Jika memenangkan pertandingan, Senin (18/7) besok malam, maka Cristian Gonzales dan kawan-kawan bakal kembali ke habitatnya di pucuk papan klasemen ISC.
Asisten pelatih Arema Cronus, Joko Susilo mengatakan, timnya memiliki beban tersendiri karena berada di papan atas. Apalagi mereka akan berhadapan dengan Persela yang dikenal militan ketika berjumpa Arema.
"Kami sadar bahwa calon lawan kami sekarang sudah jauh lebih kuat. Jauh lebih bagus. Itu terbukti setelah mereka memenangi dua pertandingan di kandang. Hal inilah yang betul-betul kita waspadai," sanjung pria yang akrab disapa Gethuk ini, Minggu (17/7) siang.
Menurut Gethuk, dirinya tak bukan melontarkan gombalan untuk Persela. Sebab, fakta menyebutkan bahwa Singo Edan selalu kesulitan untuk mendapatkan poin absolut ketika merumput di Stadion Surajaya.
Dalam empat pertemuan terakhir, Arema hanya sekali menang, dua kali seri dan sekali kalah. "Kalau di Malang, kita memang pernah menang atas Persela. Tapi di sini, kita agak susah seperti tahun-tahun lalu. Kami akan berusaha maksimal untuk pertandingan besok," tutup Gethuk. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persela Yakin Imbangi Arema Cronus
Bola Indonesia 17 Juli 2016, 21:21
-
Persela: Kami Tak Takut dengan Arema
Bola Indonesia 17 Juli 2016, 20:35
-
Persela Tak Mau Kecolongan di Awal Babak
Bola Indonesia 17 Juli 2016, 19:37
-
Arema Waspadai Dzumafo dan Dendy
Bola Indonesia 17 Juli 2016, 18:18
-
Arema Lakoni Misi Sulit di Surajaya
Bola Indonesia 17 Juli 2016, 17:55
LATEST UPDATE
-
Pemain Terbaik dan Terburuk dari Laga Parma vs Inter di Ennio Tardini
Liga Italia 8 Januari 2026, 10:11
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 8 Januari 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
-
Man City vs Brighton: Rating Pemain The Citizens usai Tertahan di Etihad Stadium
Liga Inggris 8 Januari 2026, 09:21
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 8 Januari 2026, 08:55
-
Rapor Pemain Chelsea Lawan Fulham: Cucurella Mengecewakan, Palmer Kembali Senyap
Liga Inggris 8 Januari 2026, 08:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR