Menurut pelatih Persela, Sutan Harhara, kunci kekuatan Singo Edan ada di lapangan tengahnya. "Lini tengah Arema patut diwaspadai," ucap pelatih asal Jakarta ini. Sutan menilai Arema diberkahi gelandang-gelandang kreatif dan produktif.
Ada nama Esteban Vizcarra, Raphael Maitimo dan mantan penggawa Persela, Srdjan Lopicic. "Maka dari itu saya menyiapkan berbagai langkah untuk menahan aliran bola dari lini tengah," jelas pelatih yang meneruskan tongkat estafet dari Stefan Hansson itu.
Selain lini tengah, lanjut Sutan, sektor lainnya juga membahayakan. Arema punya Cristian Gonzales dan Gustavo Giron Marulanda di lini depan. Sedangkan di sektor pertahanan, mereka memiliki Hamka Hamzah yang cukup rajin membantu serangan. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arema Cronus: Posisi Klasemen Bukan Patokan Kualitas Persela
Bola Indonesia 15 Juli 2016, 18:06
-
Persela Waspadai Gelandang Arema
Bola Indonesia 15 Juli 2016, 13:10
-
Arema Cronus Tak Pandang Sebelah Mata Persela Lamongan
Bola Indonesia 14 Juli 2016, 20:32
-
Dendy Sulistyawan Sabar Menunggu Cetak Gol Tandang
Bola Indonesia 14 Juli 2016, 09:10
-
Persela Perkukuh Lini Tengah Jelang Sua Arema
Bola Indonesia 14 Juli 2016, 00:11
LATEST UPDATE
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR