Menurut pelatih Persela, Sutan Harhara, kunci kekuatan Singo Edan ada di lapangan tengahnya. "Lini tengah Arema patut diwaspadai," ucap pelatih asal Jakarta ini. Sutan menilai Arema diberkahi gelandang-gelandang kreatif dan produktif.
Ada nama Esteban Vizcarra, Raphael Maitimo dan mantan penggawa Persela, Srdjan Lopicic. "Maka dari itu saya menyiapkan berbagai langkah untuk menahan aliran bola dari lini tengah," jelas pelatih yang meneruskan tongkat estafet dari Stefan Hansson itu.
Selain lini tengah, lanjut Sutan, sektor lainnya juga membahayakan. Arema punya Cristian Gonzales dan Gustavo Giron Marulanda di lini depan. Sedangkan di sektor pertahanan, mereka memiliki Hamka Hamzah yang cukup rajin membantu serangan. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arema Cronus: Posisi Klasemen Bukan Patokan Kualitas Persela
Bola Indonesia 15 Juli 2016, 18:06
-
Persela Waspadai Gelandang Arema
Bola Indonesia 15 Juli 2016, 13:10
-
Arema Cronus Tak Pandang Sebelah Mata Persela Lamongan
Bola Indonesia 14 Juli 2016, 20:32
-
Dendy Sulistyawan Sabar Menunggu Cetak Gol Tandang
Bola Indonesia 14 Juli 2016, 09:10
-
Persela Perkukuh Lini Tengah Jelang Sua Arema
Bola Indonesia 14 Juli 2016, 00:11
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR