"Emang Sekjen salah apa? Saya nggak lihat dia bikin kesalahan," ujar Bob Hippy, pada Bola.net.
Ketika disinggung mengenai alasan permintaan agar Halim dipecat adalah sikapnya yang dinilai menghambat pembentukan BTN, Bob menyebut bahwa itu sesuatu yang wajar. Halim, dalam penilaian Bob, justru sedang berusaha menegakkan aturan yang dilanggar oleh pihak-pihak tertentu, dengan mengadukan pelanggaran ini ke Komite Etik dan Komisi Disiplin.
"Dalam organisasi, siapa saja bisa bersalah. Ketua Umum juga demikian. Seharusnya semua orang sadar itu. Jangan ada keistimewaan pada orang-orang tertentu. Nggak ada yang kebal hukum. Seandainya saya salah pun, saya nggak masalah mau diadukan," tegas Bob.
Sebelumnya, Halim Mahfudz menjadi sasaran tembak setelah dia mengirimkan nota ke Komisi Disiplin dan Komite Etik agar menyelidiki indikasi pelanggaran dalam pembentukan Badan Tim Nasional. Salah satu pihak yang disebut direkomendasikan pada Komdis dan Komite Etik ini adalah Ketua Umum PSSI, Djohar Arifin. Djohar dianggap melanggar aturan organisasi karena dalam pembentukan BTN tanpa melalui prosedur rapat Exco.
Tuntutan agar Halim dilengserkan makin gencar setelah La Nyalla Mattaliti cs kembali ke PSSI. Menurutnya, tindakan Halim justru kerap mempermalukan PSSI.
La Nyalla Minta Exco Gelar Rapat Untuk Gusur Sekjen PSSI
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kedatangan La Nyalla cs ke PSSI Dianggap Sekadar Bertamu
Bola Indonesia 23 Februari 2013, 17:35
-
Bola Indonesia 23 Februari 2013, 10:45

-
Bob Hippy Pertanyakan Alasan Tuntutan Pemecatan Sekjen PSSI
Bola Indonesia 23 Februari 2013, 10:39
-
Kembalinya La Nyalla Ditanggapi Dingin Anggota Exco PSSI
Bola Indonesia 23 Februari 2013, 10:06
-
Mental Jadi Fokus Pembenahan Luis Blanco
Tim Nasional 22 Februari 2013, 18:57
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR