Salah satu koordinator Bonek, Devara Noumanto mengatakan, pihaknya terus berkomunikasi dengan K-Conk mengenai jumlah suporter yang akan away ke Surabaya. "Minimal 500 orang yang akan datang ke Stadion GBT, Jumat besok," ucap Sinyo, sapaan akrabnya.
Sinyo menambahkan, selama ini hubungan Bonek dengan K-Conk memang akrab. Pada pertemuan pertama kedua tim di Stadion Gelora Bangkalan (SGB), Bonek juga diterima dengan hangat oleh K-Conk. "Sekarang giliran kami yang menjadi tuan rumah. Kami siap menyambut mereka," lanjut Sinyo.
Mengenai kedatangan K-Conk, Sinyo juga terus berkomunikasi dengan panitia pelaksana (panpel) pertandingan Persebaya. Hal itu dilakukan demi kelancaran dan kenyamanan suporter tim tamu selama berada di Kota Pahlawan.
Pertandingan kontra Persepam MU, Jumat (29/8) besok akan menjadi laga terakhir Persebaya di kandang sendiri pada musim ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persita Tangerang Pesimis Terhindar Dari Degradasi
Bola Indonesia 28 Agustus 2014, 21:04
-
Persepam Yakin Lebih Kuat Saat Sua Persebaya
Bola Indonesia 28 Agustus 2014, 20:30
-
Gresik United Cuma Imbang di Jepara
Bola Indonesia 28 Agustus 2014, 20:27
-
Persepam MU Ingin Cetak Sejarah di Surabaya
Bola Indonesia 28 Agustus 2014, 19:40
-
Persepam MU Target Satu Poin di Surabaya
Bola Indonesia 28 Agustus 2014, 19:17
LATEST UPDATE
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR