Bola.net - Persela Lamongan harus bersabar dalam menunggu kedatangan Brian Ferreira. Gelandang asal Argentina tersebut dijadwalkan baru tiba di Kota Soto pada akhir September.
Hal itu diungkapkan oleh Asisten Manajer Persela,
Persyaratan Hampir Rampung. Namun, menurut Agus, proses kembalinya Brian tergantung ada tidaknya penerbangan dari Argentina.
"Diperkirakan akhir bulan ini datang, itupun kalau ada jadwal penerbangan dari Argentina," katanya kepada Bola.net, Kamis (10/9/2020).
Brian Ferreira menjadi satu-satunya pemain asing yang belum bergabung. Dua pemain asing lainnya yakni Gabriel do Carmo dan Marcus Vinicius Vidal Cunha sudah berlatih dengan tim.
Sementara, satu pemain asing lainnya, Rafael Gomes de Oliviera alias Rafinha dipastikan hengkang. Itu terjadi setelah renegosiasi dengan manajemen Persela tidak menemukan kata sepakat.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters.
Persyaratan Hampir Rampung
Salah satu yang sempat menghambat kembalinya Brian Ferreira untuk terbang ke Indonesia adalah dokumen yang belum lengkap. Tetapi, kata Agus, saat ini persyaratan tersebut hampir lengkap.
"Dalam proses dan hampir rampung," Agus menambahkan.
Brian Ferreira sendiri merupakan pemain asing yang didatangkan Persela untuk menggantikan posisi Shunsuke Nakamura. Sejak diperkenalkan, dia belum pernah bergabung dengan tim di Lamongan.
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tak Ada Rafinha, Persela Harus Ubah Skema
Bola Indonesia 10 September 2020, 23:36
-
Brian Ferreira Dijadwalkan Tiba Akhir September
Bola Indonesia 10 September 2020, 22:18
-
Persela Lamongan Akan Menjajal Klub Lokal
Bola Indonesia 10 September 2020, 22:13
-
Resmi Gabung PSHW, Mantan Bek Persela Langsung Ikut Latihan
Bola Indonesia 3 September 2020, 22:03
-
Terkendala Dokumen, Gelandang Asing Persela Belum Bisa Kembali ke Indonesia
Bola Indonesia 3 September 2020, 14:31
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:11
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Malaysia Open 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:03
-
Kabar Baik MU! Bruno Fernandes dan Mason Mount Fix Comeback Lawan Burnley
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:41
-
Telan Dua Hasil Imbang Beruntun, Matheus Cunha Minta MU Lekas Move On
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:24
-
Kritik Manajemen MU, Ruben Amorim Terancam Dipecat?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 09:59
-
Daftar Pemain Voli Putri Gresik Phonska Plus Pupuk Indonesia di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:57
-
Panduan Lengkap Skrining BPJS Kesehatan 2026: Begini Caranya!
News 5 Januari 2026, 09:11
-
Daftar Pemain Voli Putra Jakarta Garuda Jaya di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:08
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43


























KOMENTAR