Bola.net - - Spekulasi masa depan Hamka Hamzah semakin menimbulkan tanda tanya. Mantan pemain PSM Makassar tersebut baru-baru ini diklaim akan merapat ke Sumatera untuk membela Sriwijaya FC.
Hamka sendiri memang saat ini berstatus tanpa klub. Ia memutuskan untuk pamit dari PSM Makassar beberapa waktu yang lalu setelah membela Juku Eja selama musim 2017.
Hamka sendiri ramai diperebutkan oleh klub-klub papan atas Indonesia. Baru-baru ini ia diklaim oleh Madura United akan menjadi pemain mereka, kendati kemudian Hamka membantah kabar tersebut.
Teka-teki mengenai masa depan Hamka sendiri semakin rumit karena Sriwijaya FC melalui presiden mereka mengklaim bahwa sang pemain akan merapat ke Palembang.
Dalam unggahan itu, Presiden Sriwijaya FC Dodi Reza Alex memang tidak secara terang-terangan menyebut siapa rekrutan baru tersebut. Namun ia memberikan kode bahwa 'Jersey 23 sudah disiapkan' dan memberikan tagar #HH23 di mana semua elemen tersebut mengarah kepada sosok Hamka.
Hingga saat ini belum ada konfirmasi lebih lanjut dari Hamka Hamzah mengenai klub mana yang akan ia bela musim depan.
Baca Juga:
- Setelah Dutra, Bonek Tolak Arthur Irawan ke Persebaya?
- Maitimo Pakai Nomor Punggung Bekas Greg Nwokolo
- Madura United Tak Lagi Pakai Jasa 'Batman Face'
- Bek Asal Serbia Jadi Pemain Asing Pertama PSIS Musim Ini
- Tanpa Andritany dan Bule, Persija Boyong 23 Pemain ke Malaysia
- Mantan Penjaga Gawang Persija Seleksi di Arema
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
RD Enggan Tanggapi Rumor Merapatnya Hamka Hamzah
Bola Indonesia 12 Januari 2018, 18:30
-
Gabung Grup Neraka, Persib Diklaim Tak Gentar
Bola Indonesia 12 Januari 2018, 12:23
-
Bukan ke Madura, Hamka Hamzah Hijrah ke Sumatera?
Bola Indonesia 12 Januari 2018, 10:18
-
Susul Ryuji Utomo, Bek Timnas Indonesia Ini Juga Hijrah ke Thailand
Bola Indonesia 11 Januari 2018, 11:05
-
Demi Nomor 18, Adam Alis Ikuti Jejak Penyerang Legendaris Inter Milan
Bola Indonesia 10 Januari 2018, 20:40
LATEST UPDATE
-
Daftar Pemain Voli Putra Jakarta LavAni di Proliga 2026
Voli 3 Januari 2026, 13:20
-
Persija vs Persijap: Strategi Divaldo Alves Hadapi Laga Sulit di GBK
Bola Indonesia 3 Januari 2026, 13:04
-
Zinedine Zidane Sudah Ungkap Alasan Tak Gantikan Enzo Maresca di Chelsea
Liga Inggris 3 Januari 2026, 12:25
-
Enzo Maresca Pergi, Pelatih Ini Ditunjuk Pimpin Chelsea Hadapi Manchester City
Liga Inggris 3 Januari 2026, 11:52
-
Daftar Pemain Voli Putri Medan Falcons di Proliga 2026
Voli 3 Januari 2026, 11:39
-
Daftar Pemain Voli Putri Jakarta Livin Mandiri di Proliga 2026
Voli 3 Januari 2026, 11:10
-
Daftar Pemain Voli Putri Jakarta Pertamina Enduro di Proliga 2026
Voli 3 Januari 2026, 10:37
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43





















KOMENTAR