Andritany masuk dalam empat kiper terbaik pada ajang ISC hingga pekan ke lima. Hingga saat ini, Andritany sendiri baru kebobolan tiga gol.
Tiga penjaga gawang lainnya yang masuk daftar kiper terbaik adalah kiper Persiba Balik Papan Alfonsius Kelvan, kiper Mitra Kukar Shahar Ginanjar, dan kiper Sriwijaya FC Teja Paku Alam.
Menurut Andritany, penampilan gemilang tersebut tak terlepas dari tekadnya untuk bisa masuk tim nasional (timnas) senior Indonesia. Kiper asal Jakarta itu pun berharap bisa memperkuat skuad Garuda pada ajang AFF 2016 yang bakal digelar di Myanmar dan Filipina, 19 November hingga 17 Desember mendatang.
"Itu menjadi motivasi saya untuk menjadi lebih baik lagi. Semoga saya bisa bersaing di timnas dan bisa bermain di AFF akhir tahun nanti," ujar Andritany di kantor Persija, Senayan, Jakarta, Kamis (9/6).
Sepanjang karirnya, Andritany pernah memperkuat timnas di berbagai level usia mulai U-14 hingga U-23. Andritany juga pernah dipercaya sebagai penggawa timnas senior pada 2014. [initial]
Baca Ini Juga:
- Ke Kandang Perseru, Semen Padang Incar Kemenangan Tandang Pertama
- Belum Pernah Menang di ISC, Ini Penjelasan Pelatih PS TNI
- Lawan Persija, PS TNI Tahu Diri
- Pelatih Persija Ingin The Jakmania Penuhi SUGBK
- Ini Alasan Semen Padang Tak Membawa Rivky Mokodompit ke Serui
- Lakoni Dua Laga Tandang, Semen Padang Bawa 18 Pemain
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pelatih Persija Galau Tentukan Striker
Bola Indonesia 9 Juni 2016, 20:01
-
Cemerlang di ISC, Andritany Berharap Dapat Panggilan Timnas
Bola Indonesia 9 Juni 2016, 19:46
-
Lawan Persija, PS TNI Tahu Diri
Bola Indonesia 9 Juni 2016, 18:40
-
Pelatih Persija Ingin The Jakmania Penuhi SUGBK
Bola Indonesia 9 Juni 2016, 18:35
-
Persija Janji Berikan yang Terbaik Pada Laga Terakhir di GBK
Bola Indonesia 7 Juni 2016, 23:44
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40




















KOMENTAR