Bakal menghadapi Persija Jakarta pada pekan ke-6 ISC, membuat PS TNI tahu diri. Pasalnya, PS TNI sadar bila tim yang akan mereka hadapi adalah salah satu tim kuat.
Pelatih PS TNI, Eduard Tjong mengatakan, Persija merupakan salah satu kandidat juara ISC 2016. Terlihat dari posisi klasemen sementara ISC yang menempatkan Persija pada posisi ke-5.
Berbeda jauh dengan PS TNI yang menempati posisi ke-17. Untuk itu, PS TNI tidak mau gegabah saat menghadapi Macan Kemayoran dalam laga yang bakal digelar di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, Jumat (10/6).
"Pertandingan besok malam kami sedikit tahu diri. Kalau kami melihat klasemen, Persija berada di atas sementara kami di bawah," ujar Eduard Tjong di Kantor Persija, Senayan, Jakarta, Kamis (9/6).
Namun, Eduard Tjong menilai kondisi itu bisa menjadi catatan penting bagi PS TNI. Ia pun sudah mempersiapkan senjata untuk melawan tim kesayangan The Jakmania itu.
"Jadi besok senjata kami untuk melawan Persija adalah motivasi karena kami melawan tim besar," pungkas mantan juru taktik Persiram Raja Ampat itu. [initial]
Baca Juga:
- Striker PS TNI Jagokan Jerman Juara Euro 2016
- Bulan Puasa, Pemain PS TNI Dilarang Makan Sambal
- Panpel Persija Yakin Stadion Tetap Penuh Tanpa Suporter PS TNI
- Persija Vs PS TNI: Panpel Hanya Jual Tiket di Hari H
- Gresik United Pasrah Putusan Komdis GTS
- Demi Persija, Panpel Minta The Jakmania Tak Bikin Onar
- Persija vs PS TNI: Panpel Lepas 40.000 Tiket
- Selasa, Komdis ISC Gelar Sidang Lanjutan Insiden di Gresik
- Belum Pernah Menang, PS TNI Tiga Terbawah di ISC
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pelatih Persija Galau Tentukan Striker
Bola Indonesia 9 Juni 2016, 20:01
-
Cemerlang di ISC, Andritany Berharap Dapat Panggilan Timnas
Bola Indonesia 9 Juni 2016, 19:46
-
Lawan Persija, PS TNI Tahu Diri
Bola Indonesia 9 Juni 2016, 18:40
-
Pelatih Persija Ingin The Jakmania Penuhi SUGBK
Bola Indonesia 9 Juni 2016, 18:35
-
Persija Janji Berikan yang Terbaik Pada Laga Terakhir di GBK
Bola Indonesia 7 Juni 2016, 23:44
LATEST UPDATE
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR