Bola.net - Kesempatan berdiam di rumah akibat penghentian kompetisi dimanfaatkan betul oleh Nil Maizar. Pelatih Persela Lamongan itu memanfaatkannya untuk meng-upgrade ilmu kepelatihan.
Untuk menambah pengetahuannya, arsitek asal Payakumbuh, Sumatera Barat tersebut mengumpulkan banyak referensi. Baik melalui internet maupun membaca buku.
"Hidup kami kan di sepak bola, jadi ilmu sepakbola di-upgrade terus," katanya kepada Bola.net.
"Kami baca buku, kami lihat internet, tetap normal lah," imbuh mantan pelatih Semen Padang FC itu.
Selama kompetisi dihentikan, Nil Maizar memilih pulang ke Payakumbuh. Dia banyak menghabiskan waktu di rumah karena kotanya menerapkan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB).
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters.
Menonton Pertandingan
Selain itu, Nil juga menyempatkan menonton rekaman laga Persela. Dia menganalisis sekaligus melepas rindu dengan suasana pertandingan.
"Sekali-kali kami juga nonton pertandingan Persela, analisisnya seperti apa, mengisi waktu kosong," imbuh Nil.
"Rindu juga, makanya nonton rekaman pertandingan," tegas pelatih yang berhasil menyelamatkan PS Tira dari jurang degradasi itu.
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diam di Rumah, Pelatih Persela Upgrade Ilmu Kepelatihan
Bola Indonesia 16 Mei 2020, 13:06
-
Aktivitas Pelatih Persela di Tengah PSBB Payakumbuh
Bola Indonesia 16 Mei 2020, 03:43
-
Menjelang Lebaran, Persela Beri Kelonggaran kepada Pemain
Bola Indonesia 15 Mei 2020, 23:54
-
Harapan Nil Maizar pada Ulang Tahun ke-53 Persela
Bola Indonesia 18 April 2020, 21:25
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58























KOMENTAR