"Jumat (29/07) pagi kemarin, saya sudah diberitahu pelatih kalau saya dan Ricky Fajrin masuk daftar panggil seleksi timnas senior. Sebagai pemain pastinya saya sangat senang dengan hal tersebut," ujar Fadil.
"Namun fokus saya saat ini hanya untuk Bali United, termasuk pertandingan kontra Gresik, Senin (01/08) mendatang," sambungnya.
Sebelumnya, Pelatih Timnas Indonesia, Alfred Riedl merilis daftar nama pemain yang dipanggil untuk mengikuti seleksi Timnas Indonesia. Dari 47 nama tersebut, terdapat dua nama yang memperkuat Bali United. Selain Fadil, penggawa Bali United yang dipanggil adalah Ricky Fajrin.
Sementara itu, sama seperti Fadil, Ricky mengaku gembira dengan pemanggilan ini. Bek sayap kiri Serdadu Tridatu tersebut juga mengaku bakal berupaya sebaik mungkin agar bisa lolos dari seleksi dan mengenakan jersey Merah Putih.
"Setiap pemain yang dipanggil tim nasional pastinya sangat gembira, begitu pun dengan saya. Ini momentum bagus untuk karir saya," tutur eks penggawa Timnas U-19 tersebut.
"Saya akan kerja keras agar bisa lolos dan menghuni skuad timnas senior. Dengan doa dan tekad yang kuat, mudah-mudahan apa yang menjadi harapan saya bisa terwujud," Ricky menandaskan. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dipanggil Timnas, Fadil Sausu Fokus Bela Bali United
Bola Indonesia 30 Juli 2016, 18:50
-
Mitra Kukar Tak Keberatan Empat Pemainnya Dipanggil Timnas
Tim Nasional 30 Juli 2016, 14:12
-
Pelatih BSU Tertarik Tangani Timnas
Tim Nasional 30 Juli 2016, 12:27
-
BSU Tunggu Surat PSSI Soal Seleksi Timnas
Tim Nasional 30 Juli 2016, 12:23
-
BSU Restui Pemainnya ke Timnas, Tapi...
Tim Nasional 30 Juli 2016, 12:19
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR