Pengakuan itu datang dari Ibnu Grahan, pelatih BSU. "Bagaimana pun Evan Dimas adalah mantan kapten Timnas U-19. Bagi teman-temannya, dia adalah leader di lapangan. Itu yang akhirnya memotivasi para pemain," aku Ibnu.
Apalagi sosok Evan yang pernah dua kali mengenyam pengalaman di Eropa. Bersama Justin Stephen, Evan Dimas adalah pemain yang merasakan atmosfer hingga gaya hidup sehat ala pesepakbola Benua Biru.
"Evan Dimas pemain yang bermain di Eropa. Otomatis pemain lainnya menjadi lebih semangat," sambung Ibnu.
Dari dalam lapangan, penampilan Evan juga dianggap lebih efektif. "Dulu dia banyak dengan bola, sekarang sudah tahu kapan dia lepas bola, kapan dribbling bola. Hal-hal efisien itu yang sekarang dilakukan Evan. Semakin lama permainannya semakin meningkat," puji Ibnu. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Evan Dimas Ingin Cetak Lebih Banyak Gol
Bola Indonesia 23 Juni 2016, 12:35
-
Evan Dimas Sementara Perankan Gelandang Bertahan di BSU
Bola Indonesia 23 Juni 2016, 12:27
-
Evan Dimas Adalah Pemimpin Muda di Bhayangkara SU
Bola Indonesia 23 Juni 2016, 12:15
-
Bola Indonesia 23 Juni 2016, 11:53

-
BSU Taklukkan Persiba di Balikpapan
Bola Indonesia 20 Juni 2016, 22:09
LATEST UPDATE
-
PSM Makassar vs Bali United: Adu Taktik Tomas Trucha Lawan Strategi Anti-Fisik
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 16:03
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR