
Bola.net - - Andritany Ardhiyasa menjawab teka-teki soal siapa yang akan menjadi kapten Persija Jakarta untuk musim 2019 mendatang. Gede Widiade selaku direktur utama pun menjelaskan alasan di balik penunjukan pemain yang berposisi sebagai kiper itu.
Untuk musim 2019, Andritany ditunjuk sebagai kapten utama Persija. Dia menggantikan Ismed Sofyan yang akan menjabat sebagai wakil kapten.
"Sebenarnya, pemilihan Andritany sebagai kapten adalah bentuk demokratisasi. Semua pemain bicara tantangan lebih berat pada musim 2019. Pemain-pemain sepakat atas persetujuan para senior memilih Andritany dari beberapa hal untuk dijadikan kapten pada 2019," kata Gede.
Scroll ke bawah untuk membaca informasi selengkapnya.
Manajemen Mengikuti Permintaan
Gede Widiade kemudian meresmikan Andritany Ardhiyasa sebagai kapten utama pada acara pengenalan sponsor anyar Persija, di Jakarta, Kamis (17/1/2019).
"Manajemen mengamini, dan menginformasikan secara formal pada acara pengenalan sponsor ini. Mumpung ada acara yang sangat bagus. Jadi saya kira ini waktu yang tepat," ujar Gede.
Andritany Ardhiyasa bergabung dengan Persija dari Sriwijaya pada 2010. Hingga saat ini, kiper berusia 27 tahun itu telah mengemas 125 penampilan bersama Persija di berbagai kompetisi.
Saksikan Juga Video Ini
Cristiano Ronaldo memulai kariernya di dunia sepak bola profesional bersama Sporting tahun 2002 lalu. Ia merupakan produk binaan tim muda Sporting, namun hanya bertahan di skuat senior selama satu musim.
#10yearschallenge adalah unggahan berbentuk foto yang membandingkan rupa wajah seseorang 10 tahun lalu dengan saat ini. Akan tetapi Bola.com akan merangkumnya dari tahun 2003 hingga sekarang 2019. Bagaimanakah perubahannya?
Sumber: Bola.com
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Vinicius Neguete Pernah Bela Cruzeiro Kala Jadi Runner Up Copa Libertadores
Bola Indonesia 19 Januari 2019, 21:27
-
Bahagianya Bek Asal Brasil Ini Dapat Membela Tim Sebesar Persija
Bola Indonesia 19 Januari 2019, 14:02
-
Piala Indonesia: Persija Pantang Pandang Remeh Klub Liga 3
Bola Indonesia 19 Januari 2019, 12:13
-
Gede Widiade Ungkap Alasan Penunjukan Andritany Sebagai Kapten Persija
Bola Indonesia 19 Januari 2019, 07:00
-
Gabung Persija, Tony Sucipto Dikirimi Banyak Pesan oleh Suporter Persib
Bola Indonesia 18 Januari 2019, 21:05
LATEST UPDATE
-
Manchester City vs Chelsea: Siapa Unggul di Catatan Head to Head?
Liga Inggris 3 Januari 2026, 16:05
-
Nonton Live Streaming Borneo FC vs PSM Makassar Hari Ini di BRI Super League
Bola Indonesia 3 Januari 2026, 16:01
-
John Herdman Unggul dari Shin Tae-yong dan Kluivert dalam Rataan Kemenangan
Tim Nasional 3 Januari 2026, 15:57
-
Mengapa Chelsea Pertimbangkan Liam Rosenior sebagai Pelatih Baru
Liga Inggris 3 Januari 2026, 15:35
-
Breaking News! John Herdman Resmi Menjadi Pelatih Timnas Indonesia
Tim Nasional 3 Januari 2026, 15:24
-
Daftar Pemain Voli Putra Medan Falcons Tirta Bhagasasi di Proliga 2026
Voli 3 Januari 2026, 14:58
-
Reaksi Manajer Premier League atas Kepergian Mendadak Enzo Maresca dari Chelsea
Liga Inggris 3 Januari 2026, 14:17
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43






















KOMENTAR