Bola.net - - Marko Simic memang menjadi bintang di laga Persija Jakarta melawan Tampines Rovers. Namun, sebuah capaian bagus justru ditoreh oleh bintang muda Persija, Rezaldi Hehanusa yang mencetak satu gol di laga itu.
Persija menang dengan skor 4-1 kala menjamu Tampines di laga kedua Grup H Piala AFC 2018 di Stadion Gelora Bung Karno, Rabu (28/2) kemarin. Marko 'Super' Simic menjadi bintang dengan mencetak hattrick. Sementara, satu gol dicetak oleh Rezaldi.
Menariknya, gol yang dicetak oleh Rezaldi pada menit ke-41 tersebut masuk dalam nominasi gol terbaik Piala AFC pekan kedua. Pemain karib disapa Bule bersaing dengan empat pemain lain untuk nominasi gol terbaik.
Proses gol yang dicetak Rezaldi memang cukup istimewa. Mendapatkan umpan jauh dari Sandi Sute, Rezaldi lalu membawa bola menyisir lapangan. Ia menggiring bola ke area kotak penalti dengan kaki kiri. Tapi, ia kemudian menendang bola dengan kencang memakai kaki kanan. Sepakan Rezaldi tidak bisa ditahan kiper Tampines.
Berikut adalah nominasi gol terbaik AFC selengkapnya:
Who scored the best goal this week? It’s time to vote for the #AFCCup2018 Allianz Goal of the Week!
Visit https://t.co/QFOam4SjH7 now to cast your vote! #AGOTW pic.twitter.com/9qglCh3Otx
— AFC Cup (@AFCCup) March 1, 2018
Sesuai peraturan Piala AFC, peraih gol terbaik bisa dipilih lewat voting yang melibatkan fans. Karena itu, Bolaneters yang tertarik dengan gol Rezaldi bisa memilih lewat tautan berikut ini.
Bagaimana menurut Bolaneters? Berapa nilai untuk gol yang dicetak Bule?.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Laga Persija vs Tampines Pecahkan Rekor Penonton Piala AFC
Bola Indonesia 1 Maret 2018, 20:35
-
Gol Rezaldi Hehanusa Masuk Nominasi Gol Terbaik Piala AFC
Bola Indonesia 1 Maret 2018, 20:03
-
Tak Ada Kerusakan di GBK Usai Laga Persija vs Tampines
Bola Indonesia 1 Maret 2018, 17:16
-
PT LIB Tak Masalah Persija Ajukan Dua Stadion untuk Liga 1
Bola Indonesia 1 Maret 2018, 16:18
-
Super Simic Ungkap Kekuatan Calon Lawan Persija dari Vietnam
Bola Indonesia 1 Maret 2018, 16:08
LATEST UPDATE
-
Manchester United Percepat Proses Transfer Carlos Baleba?
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:06
-
Prediksi Aston Villa vs Nottingham Forest 3 Januari 2026
Liga Inggris 3 Januari 2026, 17:54
-
Prediksi BRI Super League: Malut United vs PSBS Biak 4 Januari 2026
Bola Indonesia 3 Januari 2026, 17:45
-
Prediksi Wolves vs West Ham 3 Januari 2026
Liga Inggris 3 Januari 2026, 17:15
-
Daftar Pembalap Indonesia yang Berlaga di Idemitsu Moto4 Asia Cup 2026
Otomotif 3 Januari 2026, 17:01
-
Jadwal Lengkap Idemitsu Moto4 Asia Cup 2026
Otomotif 3 Januari 2026, 17:01
-
Jadwal Lengkap R3 BLU CRU World Cup 2026
Otomotif 3 Januari 2026, 17:01
-
Jadwal Lengkap Red Bull Rookies Cup 2026
Otomotif 3 Januari 2026, 17:01
-
Jadwal Lengkap MotoJunior 2026
Otomotif 3 Januari 2026, 17:01
-
4 Gaya Bermain John Herdman, Bakal Cocok dengan Timnas Indonesia?
Tim Nasional 3 Januari 2026, 16:42
-
John Herdman Resmi Jadi Pelatih Timnas Indonesia, Ini Catatan Statistiknya
Tim Nasional 3 Januari 2026, 16:38
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43
























KOMENTAR