
Hingga kini, ada dua klub yang secara terang-terangan menyatakan ketertarikannya kepada pemain kelahiran Bali tersebut. Yakni, Persebaya Surabaya dan klub ISL, Mitra Kukar.
Direktur Utama PT Persebaya Indonesia, Cholid Goromah mengaku kepincut dengan kiper berusia 31 tahun tersebut. "Saya sudah lama memantau dia. Wirawan masuk daftar pemain yang jadi bidikan Persebaya," kata Cholid.
Meski telah mempunyai Endra Prasetya dan Dedi Iman Sukanto, Bajul Ijo tampaknya masih berniat untuk menambah amunisi di posisi penjaga gawang musim depan. "Perkara siapa nanti yang diturunkan ya tergantung pelatih," tambahnya.
Sementara itu, tim lain yang tertarik dengan kiper Timnas tersebut adalah Mitra Kukar. Direktur Operasional Mitra Kukar, Suwanto menyatakan, ketertarikan klubnya terhadap kiper Persiba tersebut dikarenakan faktor pengalaman dan kematangan.
“Tapi saat ini dia masih terikat kontrak dengan klub lamanya. Nanti kami akan bahas dengan manajemen seperti apa langkah tim ini untuk musim depan,” elak Suwanto. (bola/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
I Made Wirawan Diburu Mitra Kukar Dan Persebaya
Bola Indonesia 10 Agustus 2012, 21:05 -
Bentuk Tim, Mitra Kukar Tunggu Kepastian Kompetisi
Bola Indonesia 8 Agustus 2012, 11:05 -
Hamka Hamzah Ogah Kembali ke PSM
Bola Indonesia 4 Agustus 2012, 11:30 -
Didekati Persepam, Andik Pilih Bertahan di Persebaya
Bola Indonesia 30 Juli 2012, 19:30 -
Laga Mitra Kukar vs PSMS Medan Terancam Tanpa Penonton
Bola Indonesia 5 Juli 2012, 21:30
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR