Kepada Bola.net, sulung dari empat bersaudara ini mengungkapkan alasan mengapa ia akhirnya mau 'turun level' dalam karier sepakbolanya. "Soalnya arek-arek ikut. Jadi kebersamaan saja," beber mantan kapten Timnas U-19 ini.
Arek-arek yang dimaksud Evan Dimas ialah sejumlah pesepakbola yang menjadi koleganya semasa membela Garuda Jaya, julukan Timnas U-19. Selain Evan, tim sepakbola Jatim memang diperkuat sejumlah pemain berbakat, sebut saja nama Sahrul Kurniawan, M Fatchurohman, hingga Muchlis Hadi Ning Syaifulloh.
Evan juga menepis anggapan bahwa kesediaannya membela tim PON Jatim dilandasi iming-iming nilai kontrak yang menggiurkan. Menurutnya, hamburan Rupiah bukan alasan utama. "Cuma ikut di pra-PON saja, Mas," tutup pemain yang mengidolakan Taufiq ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Peran Vital Evan Dimas di Tim PON Jatim
Bola Indonesia 2 Oktober 2015, 13:25
-
Enam Pemain ISL Sudah Perkuat PON Jatim
Bola Indonesia 2 Oktober 2015, 10:51
-
Ibnu Grahan Izinkan Evan Dimas Gabung PON Jatim
Bola Indonesia 2 Oktober 2015, 09:45
-
Inilah Alasan Evan Dimas Sudi Turun Level
Bola Indonesia 2 Oktober 2015, 04:24
-
Evan Dimas Dipastikan Turun di Pra-PON
Bola Indonesia 2 Oktober 2015, 04:21
LATEST UPDATE
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
-
Tiket Persib vs Persija Sold Out, GBLA Bakal Dipenuhi Bobotoh
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 22:33
-
Skuad Lengkap Real Madrid untuk Piala Super Spanyol 2026: Tanpa Kylian Mbappe
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 22:04
-
CPNS 2026: Syarat Pendaftaran dan Waspada Hoaks yang Mengintai
News 6 Januari 2026, 21:54
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40


























KOMENTAR