Akan tetapi, kunjungan dari suporter Maung Bandung itu sepertinya tidak akan berjalan dengan lancar. Pasalnya, sejumlah massa tengah bersiap untuk menghadang seluruh kendaraan berpelat D yang diduga mengangkut para Bobotoh yang ingin memasuki wilayah Jakarta.
Nah, agar menjaga keamanan serta meminimalisir gesekan dengan massa yang membabi buta nanti. Pihak Polda Metro Jaya menghimbau agar Bobotoh berhati-hati. Selain itu, Kapolda Metro Jaya, Irjen Tito Karnavian juga memberikan sejumlah tips agar perjalanan para suporter tidak terganggu.
Apa saja tips-tips yang sudah disuarakan oleh Kapolda tersebut? Mari simak artikel kami berikut ini.[initial]
(bola/yp)
Gunakan Bus

Kapolda Irjen Tito Karnavian menghimbau agar para suporter berangkat degan menggunakan bus, itu dilakukan agar pihak polisi lebih mudah untuk melakukan pengontrolan. Selain itu, usahakan untuk berangkat ramai-ramai dan tidak terpisah.
"Saya akan menyampaikan beberapa imbauan yang pertama saya minta kepada temen-temen suporter persib saya minta untuk datang dalam kelompok besar yaitu menggunakan bus sebagaimana diatur oleh pengurus dari Bobotoh, viking maupun pengurus dari suporter yang lainnya," ujarnya seperti dikutip Merdeka.
Jangan Pakai Sepeda Motor

"Kemudian kita imbau yang perorangan yang menggunakan sepeda motor. Lebih baik saya pikir mereka bergabung dengan yang menggunakan bis sehingga mudah dikontrol," ujar Tito.
Jangan Mengenakan Atribut Persib

Tidak Diperkenankan Untuk Membawa Narkoba

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Menpora Himbau Seluruh Suporter Untuk Bersatu
Liga Inggris 17 Oktober 2015, 16:50
-
Menpora Kecam Aksi Sweeping Anarkis Pendukung Persija
Bola Indonesia 17 Oktober 2015, 16:46
-
Inilah Tips Agar Bobotoh Sampai di Jakarta dengan Aman
Bola Indonesia 17 Oktober 2015, 15:52
-
Persib Main di GBK, Jakarta Siaga Satu
Bola Indonesia 17 Oktober 2015, 10:20
-
Gelar Sweeping Bobotoh, Massa Sampai Bertindak Anarkis
Bola Indonesia 17 Oktober 2015, 03:55
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR