Bola.net - - Penyerang Persebaya Surabaya, Irfan Jaya mulai digoda klub lain berkat penampilannya sepanjang kompetisi Liga 2. Penyandang gelar pemain terbaik Liga 2 musim 2017 itu bahkan sudah dikontak secara langsung oleh klub yang ingin meminangnya.
Sayangnya mantan top skor PSM Makassar U-21 itu enggan membeberkan klub yang menginginkan tanda tangannya. Ia beralasan masih ingin membela Bajul Ijo musim depan. Sehingga ia memilih bungkam menanggapi tawaran itu.
"Kalau masalah ada yang kontak, ada. Tapi saya tidak bisa sebutkan. Saya masih mau bermain di sini, di Persebaya," ungkap Irfan Jaya.
Pemain kelahiran Makassar ini memilih untuk tetap bertahan di Persebaya karena suasana kekeluargaan yang dibangun klub Kota Pahlawan itu. Sehingga ia merasa senang dan nyaman bersama dengan rekan setimnya.
"Saya senang karena di tim Persebaya itu kekeluargaannya, kami semua kompak, solid, pokoknya dalam tim Persebaya sudah kayak keluarga dan semua baik," imbuhnya.
Sementara klub yang menyatakan minatnya kepada pemain berusia 21 tahun tersebut adalah Borneo FC. Bahkan juru taktik Pesut Etam, Iwan Setiawan secara terang-terangan akan membawa Irfan Jaya ke Samarinda.
"Irfan Jaya mau saya bawa kemari (Borneo FC), dari Persebaya, anak-anak saya, saya ambil semua," jelas Iwan beberapa waktu lalu.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Irfan Jaya Mengaku Mulai Digoda Klub Lain
Bola Indonesia 29 November 2017, 04:28
-
Iwan Setiawan Ingin Bawa Irfan Jaya ke Borneo FC
Bola Indonesia 27 November 2017, 10:35
-
Borneo FC Isyaratkan Coret Pemain Asing
Bola Indonesia 27 November 2017, 08:25
-
Iwan Setiawan Siap Sikat Persebaya di Liga 1
Bola Indonesia 26 November 2017, 20:14
-
Borneo FC Bersyukur Bisa Pungkasi Liga 1 Dengan Apik
Bola Indonesia 12 November 2017, 00:45
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55






















KOMENTAR