
- Persela Lamongan akan menjadi tuan rumah di pekan ke-20. Kali ini, Stadion Surajaya, Lamongan akan kedatangan tim kuat PSM Makassar di lanjutan Gojek Liga 1 bersama Bukalapak, Jumat (10/8) sore ini.
Pertandingan ini sendiri digelar jelang dimulainya Asian Games 2018 cabang sepakbola. Nah, kesempatan ini pun ingin digunakan oleh Persela untuk mencuri poin sebelum libur kompetisi.
Sebagaimana diketahui, Liga 1 akan diliburkan selama gelaran Asian Games 2018.
"Bagaimana caranya, pada pertandingan nanti Persela bisa mendapatkan poin penuh, sebelum memasuki libur sebulan," tutur Aji Santoso, pelatih kepala Persela.
"Main di kandang merupakan keuntungan bagi kami. Sehingga harus dimanfaatkan semaksimal mungkin untuk meraih kemenangan," tambahnya.
Modal kepercayaan diri tim berjuluk Laskar Joko Tingkir tak cuma berhenti di situ. Sebab, mereka juga unggul dalam pertemuan di putaran pertama dengan kemenangan 3-2 di kandang PSM.
"Kami punya modal bagus sebelum melawan PSM. Pertama kami pernah mengalahkan mereka di Makassar, sedang yang kedua empat pemain asing kami siap untuk diturunkan," imbuh Aji.
Di kubu PSM, membalas dendam kekalahan pada putaran pertama jadi misi utama. Mereka tak ingin Persela berpesta untuk kedua kali pada musim ini.
"Kami ke Lamongan untuk mendapatkan tiga poin. Karena cuma dengan kemenangan kami bisa membalas kekalahan dari Persela di putaran pertama," ujar pelatih PSM, Robert Rene Alberts.
Siaran Langsung Persela vs PSM

Dan berikut adalah link streaming vidio.com.
Sumber: bola.com
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSM Makassar Pasrah Digusur Bali United
Bola Indonesia 10 Agustus 2018, 21:52
-
Persela Sindir Permainan Bertahan PSM Makassar
Bola Indonesia 10 Agustus 2018, 21:26
-
Pelatih PSM Kecewa Gagal Balas Dendam di Lamongan
Bola Indonesia 10 Agustus 2018, 19:14
-
Jadwal dan Prediksi Liga 1: Persela Lamongan vs PSM Makassar
Bola Indonesia 10 Agustus 2018, 13:09
-
Misi Berat PSM Makassar di Markas Persela
Bola Indonesia 10 Agustus 2018, 05:50
LATEST UPDATE
-
Ketika Ruben Amorim Merasa Dikhianati Manajemen MU Soal Transfer Pemain
Liga Inggris 5 Januari 2026, 08:05
-
Man of the Match Inter Milan vs Bologna: Lautaro Martinez
Liga Italia 5 Januari 2026, 05:25
-
Man of the Match Man City vs Chelsea: Enzo Fernandez
Liga Inggris 5 Januari 2026, 04:24
-
Man of the Match Fulham vs Liverpool: Harry Wilson
Liga Inggris 5 Januari 2026, 03:54
-
Man of the Match Real Madrid vs Real Betis: Gonzalo Garcia
Liga Spanyol 5 Januari 2026, 00:24
-
Man of the Match Leeds United vs Manchester United: Matheus Cunha
Liga Inggris 4 Januari 2026, 21:44
-
Hasil Leeds vs Man Utd: Saling Serang di Elland Road Berakhir Imbang 1-1
Liga Inggris 4 Januari 2026, 21:31
-
Hasil Bali United vs Arema FC: Kalah Lagi, Tren Negatif Singo Edan Berlanjut
Bola Indonesia 4 Januari 2026, 21:05
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43























KOMENTAR