Bola.net - - Marquee player Persela Lamongan, Jose Manuel Barbosa Alves sudah kembali gabung tim setelah pulang kampung ke Portugal. Coelho juga sudah berlatih bersama skuat Laskar Joko Tingkir untuk persiapan menghadapi Bali United.
Menurut Coelho, kepulangannya ke Portugal membuat dirinya lega sebab ia sudah bisa melakukan apa yang ia butuhkan selama ini. Ia sudah menjalankan kewajiban sebagai seorang anak yang ditinggal oleh ayahnya.
"Saya sudah melakukan apa yang saya butuhkan. Saya pulang ke Portugal bukan untuk liburan, saya terbang selama 60 jam dalam 7 hari, semua biaya saya yang tanggung," ungkap Coelho kepada Bola.Net, Kamis (31/8).
"Saya berada di sana selama lima hari, membayar tagihan pemakaman, melakukan birokrasi dengan ibu saya, saya berharap semuanya mengerti," imbuh Coelho.
Mantan pemain Benfica tersebut menegaskan bahwa hatinya sudah tenang karena sudah melakukan semuanya. Ia pun sudah siap memberikan yang terbaik untuk Persela Lamongan di laga selanjutnya.
"Saya sudah mengerti situasi tim, saya akan melakukan yang terbaik untuk bisa membawa pulang poin dari Bali," pungkasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gawat, Persela Krisis Pemain di Posisi Kiper
Bola Indonesia 31 Agustus 2017, 21:15
-
Jadwal Padat, Persela Rayakan Idul Adha di Mess
Bola Indonesia 31 Agustus 2017, 19:13
-
Jose Coelho Lega Bisa Pulang Kampung ke Portugal
Bola Indonesia 31 Agustus 2017, 14:55
-
Konsentrasi Masih Jadi Masalah Persela
Bola Indonesia 30 Agustus 2017, 21:48
-
Persela Berharap Saddil Segera Kembali ke Lamongan
Bola Indonesia 30 Agustus 2017, 01:41
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR