
"Mewakili pemain dan pelatih mohon maaf atas kekalahan ini. Sebenarnya, bukan keinginan kami, kita bermain seperti ini," ujar Pelatih Persema, Rudi Hariantoko.
Menurut Rudi, para pemain sudah memberi yang terbaik dalam pertandingan ini. Namun, penampilan apik pemain Persijap sulit ditandingi anak asuhnya.
"Terlebih lagi sejak KLB kemarin, pemain hampir sebulan tidak berlatih. Sangat sulit mengembalikan mereka ke kondisi puncak. Namun saya salut pemain yang mau bekerja keras di pertandingan ini," sambung Rudi.
Lebih lanjut, Rudi tak menampik bahwa kekalahan ini juga buah dari tak tampilnya Anggo Julian dan Leonard Tupamahu, yang memilih hengkang dari Persema. Tapi, menurutnya, dia tak pernah berandai-andai dua pemain itu memperkuat tim yang dia asuh.
"Mungkin memang ada pengaruhnya. Namun kalau mereka tak bisa tampil, apa boleh buat?" Rudi menandaskan. (den/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Evaldo Silva: Kemenangan Atas Persema Sesuai Target
Bola Indonesia 14 April 2013, 01:13
-
Kalah Telak di Kandang, Persema Meminta Maaf
Bola Indonesia 14 April 2013, 00:45
-
Kemenangan Persijap Untuk Korban Banjir Mijen
Bola Indonesia 13 April 2013, 23:50
-
Hadapi Mantan Klub, Joko Ribowo Kian Termotivasi
Bola Indonesia 13 April 2013, 10:15
-
Jamu Persijap, Panpel Persema Cetak Lima Ribu Lembar Tiket
Bola Indonesia 13 April 2013, 09:52
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Laga Arema FC vs Persik Menyisakan Rasa Pahit buat Macan Putih
Bola Indonesia 12 Januari 2026, 16:51
-
Spalletti Ingin Juventus Ngebut Seperti Ferrari, Apa Maksudnya?
Liga Italia 12 Januari 2026, 16:45
-
Jelang Juventus vs Cremonese: Spalletti Lempar Kode Belanja Pemain Nih?
Liga Italia 12 Januari 2026, 16:18
-
Terbuai dan Terjebak Zona Nyaman, Penyebab Runtuhnya Liverpool Musim Ini
Liga Inggris 12 Januari 2026, 16:16
-
McTominay Pasang Badan: Napoli Pincang, Coba Inter Milan Main Tanpa Lautaro!
Liga Italia 12 Januari 2026, 16:05
-
Debut Manis Rosenior: Chelsea Pesta Gol, Tapi Itu Baru Awal
Liga Inggris 12 Januari 2026, 16:00
LATEST EDITORIAL
-
Warisan Terakhir Ruben Amorim: 4 Nama Target yang Masih Bisa Direkrut MU
Editorial 12 Januari 2026, 15:17
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55

























KOMENTAR