Bola.net - - Kapten Persebaya Surabaya, Rendi Irwan Saputra, merasa nyaman dengan kehadiran Bejo Sugiantoro sebagai pelatih caretaker. Pasalnya, gaya permainan yang diterapkan tidak jauh berbeda dengan pelatih sebelumnya, Angel Alfredo Vera.
Rendi dan rekan-rekannya tidak kesulitan untuk beradaptasi dengan gaya kepelatihan Bejo. Menurutnya, Bejo juga lebih mengedepankan ball possession sebagaimana dilakukan Alfredo.
"Sebenarnya gak jauh beda ya penerapan dengan strateginya coach Alfredo. Apa yang dibilang coach Bejo tadi hanya meneruskan apa yang kemarin diajarkan oleh coach Alfredo kepada kita," ungkap Rendi.
"Sebenarnya kan sama-sama ball position ya karena kita juga kuat di ball possession, yang penting diakhiri oleh penyelasaian akhir, itu tadi yang dibenahi oleh abah Bejo," sambungnya.
Rendi juga mengapresiasi keberanian Bejo untuk menukangi Persebaya yang tengah mengalami masa-masa sulit. Apalagi pada laga berikutnya, tim kebanggaan Arek Suroboyo ini akan menghadapi laga berat menghadapi Persela, Minggu (5/8).
"Di sisi lain memang pilihan sangat sulit bagi coach Bejo saya menyadari, karena H-3 dia bisa mewakili kita di tim persebaya, mudah-mudahan, kita optimis meraih tiga poin," tegasnya.
Rendi sendiri saat ini berupaya untuk mengangkat mental rekan-rekannya setelah tiga kali kekalahan beruntun. Dan ia berharap Persebaya bisa segera bangkit.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kapten Persebaya Tak Sulit Adaptasi dengan Pelatih Baru
Bola Indonesia 2 Agustus 2018, 23:38
-
Bonek Dilarang ke Magelang, Kapten Persebaya Ambil Sisi Positif
Bola Indonesia 21 Juli 2018, 02:51
-
Persebaya Mulai Berani Menatap Persaingan di Papan Atas
Bola Indonesia 20 Juli 2018, 21:58
-
Persebaya Bertekad Ambil Poin Penuh di Markas PSM
Bola Indonesia 7 Juni 2018, 01:21
-
Kapten Persebaya Kutuk Keras Teror Bom di Surabaya
Bola Indonesia 13 Mei 2018, 20:14
LATEST UPDATE
-
Enzo Maresca Dikabarkan Ingin Latih MU, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 3 Januari 2026, 19:03
-
Ealah! Kobbie Mainoo Ternyata Tidak Berencana Tinggalkan Manchester United
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:52
-
Ruben Amorim Faktor Ini Bisa Buat MU Ketar-ketir di Kandang Leeds United!
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:43
-
Prediksi Lazio vs Napoli 4 Januari 2026
Liga Italia 3 Januari 2026, 18:30
-
Terungkap, MU Tutup Pintu 'Balikan' dengan James Garner
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:21
-
Manchester United Percepat Proses Transfer Carlos Baleba?
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:06
-
Prediksi Aston Villa vs Nottingham Forest 3 Januari 2026
Liga Inggris 3 Januari 2026, 17:54
-
Prediksi BRI Super League: Malut United vs PSBS Biak 4 Januari 2026
Bola Indonesia 3 Januari 2026, 17:45
-
Prediksi Wolves vs West Ham 3 Januari 2026
Liga Inggris 3 Januari 2026, 17:15
-
Daftar Pembalap Indonesia yang Berlaga di Idemitsu Moto4 Asia Cup 2026
Otomotif 3 Januari 2026, 17:01
-
Jadwal Lengkap Idemitsu Moto4 Asia Cup 2026
Otomotif 3 Januari 2026, 17:01
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43
























KOMENTAR