Penyatuan liga memang menjadi salah satu agenda KLB PSSI sesuai dengan arahan AFC dan FIFA dalam nota kesepahaman (MoU) Kuala Lumpur tahun lalu.
Bahkan menurut CEO PT Liga Prima Sportindo (PT LPIS), selaku operator kompetisi Indonesian Premier League (IPL), Widjajanto, keputusan terkait penyatuan liga tersebut telah disepakati oleh semua anggota kongres.
Sebelum adanya keputusan tersebut, dua operator liga saat ini, yakni PT Liga Indonesia yang menaungi kompetisi Indonesia Super League (ISL) dan PT LPIS telah memaparkan masing-masing konsep penyatuan liga. Setelah itu, penentuan konsep penyatuan ini dilakukan dengan cara voting yang dipimpin oleh Ketum PSSI, Djohar Arifin Husin. (bola/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
"Enam Exco Walkout Untuk Hindarkan Sanksi Dari FIFA"
Bola Indonesia 17 Maret 2013, 17:15
-
KLB PSSI: Penyatuan Liga Pada 2014
Bola Indonesia 17 Maret 2013, 15:40
-
Enam Exco PSSI Yang Walkout Telah Dipecat?
Bola Indonesia 17 Maret 2013, 15:11
-
Bola Indonesia 17 Maret 2013, 14:53

-
Adu Jotos Terjadi di Registrasi KLB PSSI
Bola Indonesia 16 Maret 2013, 21:15
LATEST UPDATE
-
Benarkah Ruang Ganti Real Madrid Retak?
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:54
-
Real Madrid vs Atletico Madrid: Dendam Bellingham dan Pengorbanan Demi Mbappe
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:33
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR