Bola.net - Penjaga gawang PSIS Semarang, Joko Ribowo mengomentari keputusan PSSI dan PT. Liga Indonesia Baru (LIB) terkait kelanjutan Shopee Liga 1 2020. Joko berharap benar-benar bisa diwujudkan.
"Semoga terealisasi," kata Joko Ribowo kepada Bola.net.
PSSI melalui LIB menyampaikan bahwa kompetisi akan digulirkan pada Februari sampai Juli 2021 mendatang. Titelnya juga diubah menjadi Shopee Liga 1 tahun 2020/2021.
Namun, Joko tidak mau berkomentar lebih jauh terkait format kompetisi dan sebagainya. Dia menyerahkan sepenuhnya kepada PSSI dan LIB sebagai pihak yang punya kewenangan.
"Kalau itu di luar kapasitas saya, biar diatur yang lebih berhak saja, saya sebagai pemain hanya berdoa yang terbaik," tegasnya.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters
Rindu Berkompetisi
Sebagai pemain, Joko sebenarnya sangat ingin kompetisi cepat digulirkan karena sudah rindu pertandingan. Hanya saja menurut dia, keselamatan tetap harus jadi prioritas.
"Kalau rindu ya pengin secepatnya bisa main dan berlatih sama teman-teman, tapi kondisi lagi seperti ini kita nikmati saja dulu," jelasnya.
Sementara, sejak dihentikan pada akhir Maret lalu, Joko dan rekan-rekannya sudah tidak berkompetisi selama hampir 8 bulan. Sempat berlatih dengan tim, tapi kembali diliburkan karena liga ditunda lagi.
(Bola.net/Mustopa Elabdy)
Baca juga:
- Ihwal Kelanjutan Kompetisi, Manajemen PSIS Belum Berani Bicara dengan Pemain
- PSIS: Rp800 Juta Kami Masih Rugi, Apalagi 25 Persen
- PSIS Harap Federasi dan LIB Gelar Pertemuan dengan Klub
- Kompetisi Ditunda Lagi, PSIS Tak Ragukan Loyalitas Legiun Asingnya
- PSIS Desak Federasi Terbitkan Keputusan Lanjutan Penundaan Kompetisi
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kompetisi Bergulir Februari, Joko Ribowo: Semoga Terealisasi
Bola Indonesia 7 November 2020, 01:14
-
Kiper PSIS Manfaatkan Penundaan Liga dengan Menimba Ilmu Kepelatihan
Bola Indonesia 7 November 2020, 01:11
-
Ihwal Kelanjutan Kompetisi, Manajemen PSIS Belum Berani Bicara dengan Pemain
Bola Indonesia 5 November 2020, 19:50
-
PSIS: Rp800 Juta Kami Masih Rugi, Apalagi 25 Persen
Bola Indonesia 5 November 2020, 02:02
-
PSIS Harap Federasi dan LIB Gelar Pertemuan dengan Klub
Bola Indonesia 4 November 2020, 21:16
LATEST UPDATE
-
Sebut Wasit Mafia, Fabio Capello Buru-buru Beri Klarifikasi Penting
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:13
-
Persik vs Persib Bandung: Dewangga Kecewa Maung Bandung Tertahan di Kediri
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 13:42
-
Soal Manajer Baru, Gary Neville Minta MU Tidak Coba-coba Lagi
Liga Inggris 6 Januari 2026, 13:27
-
Segera Tayang, Jadwal Live Streaming Proliga 2026 Eksklusif di Vidio
Voli 6 Januari 2026, 12:38
-
Di Balik Tudingan Amorim Sengaja Cari Gara-gara Agar Dipecat Manajemen MU
Liga Inggris 6 Januari 2026, 12:25
-
Fabio Capello: Jangan Coret Juventus dan AS Roma dari Perebutan Scudetto!
Liga Italia 6 Januari 2026, 11:53
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40

























KOMENTAR